10 Crew Kapal Perang AS USS John McCain Belum Ditemukan Pasca Tabrak Kapal Tanker Minyak Berbendera Liberia

BATAM – Kapal perang AS USS John S. McCain dilaporkan menabrak Kapal Tanker ALNIC MC di sekitar perairan Selat Malaka pada saat akan merapat ke pangkalan angkatan laut Changi, Singapura, Senin (21/8), pukul 04.24 WIB.

 

Insiden tabrakan tersebut terjadi usai kapal perang AS USS John S. McCain melakukan patroli rutin di Laut China Selatan dari Pangkalan Militer Yokohama Jepang.

 

Dilansir dari akun twitter resmi U.S.Navy, hingga kini, belum terdeteksi adanya tumpahan minyak yang terlihat di permukaan laut dari kapal tanker berbendera Liberia yang memuat puluhan ribu ton minyak.

 

Namun demikian, sebanyak 10 orang crew Kapal USS John S. McCain dikabarkan hilang dan 5 orang crew terluka akibat tabrakan tersebut.

 

Saat ini tengah dilakukan pencarian melibatkan Tim SAR Singapura menggunakan sejumlah kapal dan helikopter untuk mencari para korban yang hilang.

 

 

Editor : Siska

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Halo Robotics Sukses Gelar Drone Talks @ The Mulia, Dorong Inovasi Keamanan dengan Otomasi & AI

Halo Robotics dengan bangga mengumumkan kesuksesan acara Drone Talks @ The Mulia yang diselenggarakan pada…

4 jam ago

Jelang Keputusan The Fed: Bitcoin Melonjak Hampir USD $60.000 Lagi

Harga Bitcoin kembali mengalami koreksi dan turun di bawah USD $60 ribu, menjelang keputusan suku bunga…

5 jam ago

BARDI Smart Home: Dari Garasi ke 4 Juta Pengguna – Apa Rahasianya?

Ketika banyak perusahaan lokal berjuang untuk bertahan hidup di tengah krisis pandemi, BARDI Smart Home…

6 jam ago

Elnusa Petrofin Kembali Gelar Program CSR ASIAP untuk Kurangi Sampah Laut di Desa Serangan, Bali

BALI - Permasalahan lingkungan akibat sampah plastik masih menjadi tantangan serius bagi kelestarian ekosistem laut…

12 jam ago

Uji Kompetensi Bahasa Inggris, 32 Tim Peserta Ikuti Yos Sudarso Debating Championship 2024

BATAM - Yos Sudarso Debating Championship 2024 mulai digelar hari ini, Sabtu (21/09/2024). Kepala Sekolah…

13 jam ago

Gugatan HNSI Batam terhadap Kapal MT Arman 114 Diputus N.O

BATAM – Majelis Hakim Pengadilan Negeri Batam menjatuhkan putusan Niet Ontvankelijke Verklraad(N.O) atas gugatan Perbuatan…

13 jam ago

This website uses cookies.