Categories: BATAM

Api Belum Padam, Lima Petugas Masuk Ke Diskotik Planet

BATAM – Api yang membakar Diskotik Planet Holiday yang berada di kawasan Jodoh, Batam, Minggu(2/10/2016) hingga pukul 23.36 WIB belum berhasil dipadamkan petugas pemadam kebakaran, Minggu(2/10/2016) malam.

 

Lima orang petugas pemadam menggunakan oksigen dan masuk kedalam lokasi diskotik planet yang terbakar.

 

Asap juga terlihat masih mengepul akibat kebakaran tersebut. Jumlah petugas Kepolisian semakin juga semakin bertambah untuk mengamankan lokasi.

 

Sementara itu warga dilarang mendekati lokasi kebakaran yang sudah dipasang garis Polisi.
Belum diketahui penyebab kebakaran dan korban dalam peristiwa tersebut.

 
RONI RUMAHORBO

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Lintasarta Hadirkan AI Merdeka untuk Bangun Masa Depan Digital Indonesia melalui Akselerasi Adopsi Teknologi AI

Jakarta, 23 November 2024 – Lintasarta secara resmi meluncurkan inisiatif AI Merdeka. Gerakan ini memperkuat…

12 menit ago

Riset Terbaru: Bisnis B2B di Indonesia Belum Optimalkan Social Media

Banyak praktisi marketing yang bimbang mengenai strategi yang tepat untuk jenis bisnis B2B (business-to-business) di…

12 menit ago

INKOP TKBM Kembali Bekerja Sama dengan Port Academy untuk Penyelenggaraan Diklat KRK TKBM di Jakarta

Jakarta, November 2024 – INKOP TKBM kembali bekerja sama dengan Port Academy untuk menyelenggarakan Diklat…

6 jam ago

Collector Club: Event Pertama yang Hadirkan TCG One Piece Bahasa Inggris dan Budaya Pop di Indonesia!

Mengapa Anda Tidak Boleh Lewatkan Acara Ini? Ini adalah kesempatan pertama di Indonesia untuk memiliki TCG One…

7 jam ago

Layanan SIP Trunk Terbaik untuk Bisnis: Solusi Hemat Biaya Untuk Tingkatkan Komunikasi!

Layanan SIP Trunk adalah layanan telepon yang dilakukan melalui jaringan internet, layanan SIP Trunk menjadi…

9 jam ago

Harga Minyak WTI Naik Tipis, Didukung Ketegangan Geopolitik dan Permintaan Tiongkok

Harga minyak mentah West Texas Intermediate (WTI) mencatatkan kenaikan tipis sebesar 14 sen, atau 0,2%,…

9 jam ago

This website uses cookies.