Categories: Lingga

Atasi Blank Spot, Wabup Lingga Dapat 28 BTS dari Kominfo

LINGGA – Permasalahan Blankspot atau susah signal telekomunikasi dan internet di Kabupaten Lingga yang tidak kunjung selesai, membuat Wakil Bupati Lingga Neko Wesha Pawelloy beberapa waktu yang lalu mendatangi Kantor Kementerian Pehubungan RI di Jakarta dan berhasil mendapatkan bantuan 28 tower Base Transceiver Station (BTS) yang akan di bangun di Kabupaten Lingga.

“Ditengah kemajuan teknologi yang semakin pesat ini, tentu kita tidak ingin kabupaten kita terus terbelakang dan kesulitan mengakses jaringan telekomunikasi dan internet sehingga kemarin alhamdulillah mendapat respon positif dari Kemenkominfo,” ujarnya kepada media, Jumat (29/04).

Dalam pertemuan di kantor Direktorat telekomunikasi dan Informatika Kemenkominfo tersebut, Wakil Bupati Lingga Neko Wesha Pawelloy bertemu dengan koordinator jaringan Dirjen TI Kominfo dan mendapat beberapa penjelasan soal kondisi Blank spot di Kabupaten Lingga.

“Intinya kita ingin permasalahan signal ini dapat terpenuhi secepatnya, kalau bisa tahun depan semua wilayah di Lingga tidak ada lagi kendala signal,” ujarnya.

Page: 1 2

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Sinergi Logistik Nasional: Stasiun Belawan Perkuat Mata Rantai Integrasi Kereta Api dan Jalur Laut

Di tengah upaya pemerintah memperkuat sistem logistik nasional, Stasiun Belawan mengukuhkan posisinya sebagai titik krusial…

12 menit ago

Tokocrypto Publikasikan Saldo Simpanan, Aset Pengguna Tumbuh Dua Kali Lipat

Jakarta, 12 Januari 2026 — Tokocrypto memperkuat upaya membangun kepercayaan pengguna dengan menerapkan Proof of Reserves (PoR) atau…

41 menit ago

Jumlah Penumpang KAI Bandara Medan dan Yogyakarta Tumbuh 20 Persen Sepanjang 2025

PT Railink mencatat pertumbuhan signifikan jumlah penumpang sepanjang tahun 2025. Total penumpang KAI Bandara di…

3 jam ago

Perkuat Sinergi Bisnis, KAI Services dan PT Alihdaya Nusantara Solusi Raya Tandatangani Nota Kesepahaman

Dalam rangka meningkatkan dan mengembangkan pelayanan alih daya yang professional dan memiliki standar operasional yang…

10 jam ago

Lebih dari Sekadar Jual-Beli Alat Tulis, Tokojadi Buka Ruang Promosi Gratis Bagi Pelanggan

Melanjutkan semangat tahun akselerasi yang didasari nilai integritas, Tokojadi kembali meluncurkan inisiatif baru yang berfokus…

21 jam ago

RevComm Tunjuk Hargunadi Soemantri sebagai Country Manager Indonesia

Jakarta, 14 Januari 2026 — RevComm Inc., perusahaan asal Jepang penyedia solusi AI Voice Analytics, MiiTel, resmi menunjuk Hargunadi…

23 jam ago

This website uses cookies.