Categories: Gaya Hidup

Atasi Kulit Kusam dan Warna Kulit Tidak Merata, Sukin Hadir dengan Kombinasi Superfood dari Australia

Sukin Brightening Range terdiri dari berbagai kandungan alami dan natural seperti kakadu plum sebagai sumber alami vitamin C dan kaya akan antioksidan, bromelain yang menjadi sumber alami untuk BHA, squalane yang berasal dari minyak zaitun serta Australia Bioactive Complex yaitu buah-buahan kaya vitamin seperti mangga, nanas dan pepaya.

Dengan kombinasi kandungan alami tersebut, rangkaian ini telah terbukti membantu 91% konsumen dalam memperbaiki skin tone mereka . Berikut ke 4 (empat) varian produk yang dapat dicoba:

1. Brightening Radiance Gel Cleanser
Facial cleanser yang membantu merawat kulit dengan formula yang lembut, produk ini dapat membantu menjaga kulit tetap lembab dan tidak meninggalkan rasa kesat. Brightening Radiance Gel Cleanser tersedia dalam ukuran 125ml dengan harga Rp 175,000.

2. Brightening Jelly Exfoliator
Facial scrub atau exfoliator berupa gel yang merupakan scrub alami berasal dari butiran halus biji passion fruits dan jojoba yang dapat membantu meratakan warna dan tekstur kulit serta membantu membuat tekstur kulit terasa lebih halus dan cerah. Brightening Jelly Exfoliator tersedia dalam ukuran 125ml dengan harga Rp 175,000.

3. Brightening Illuminating Eye Gel
Kaya akan vitamin C dan antioksidan, eye gel ini mampu memberikan nutrisi pada area mata dan membantu mengurangi dark circles serta dapat mencerahkan area mata. Brightening Illuminating Eye Gel tersedia dalam ukuran 15ml dengan harga Rp 229,000, tersedia ekslusif di Sociolla.

4. Brightening Illuminating Moisturizer
Memiliki kandungan squalane membuat produk pelembab ini dapat membantu merawat kerusakan kulit, menghasilkan kulit yang lebih kencang, menutrisi serta mengunci kelembaban kulit dengan tekstur yang ringan dan tidak lengket. Brightening Illuminating Moisturizer tersedia dalam ukuran 60ml dengan harga Rp 249,000.

Terkenal menghadirkan produk dengan kandungan natural yang cocok untuk semua jenis kulit termasuk kulit sensitif, Sukin berkomitmen untuk selalu menyediakan produk yang terbuat dari bahan-bahan alami pilihan yang terbukti efektif menutrisi kulit, aman dan pastinya berkualitas dengan vegan dan cruelty free, yang berarti tidak menggunakan produk hewani, produk turunan yang dihasilkan dari hewan dan tidak melakukan uji coba pada hewan serta menjaga keamanan bumi dengan tidak meninggalkan jejak karbon di bumi (carbon neutral) dan hanya menggunakan kemasan yang dapat di daur ulang.

Page: 1 2 3

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Selama Angkutan Nataru 2025/2026, KAI Daop 2 Bandung Amankan 273 Barang Tertinggal Pelanggan

Bandung – PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 2 Bandung mencatat keberhasilan dalam menjaga…

2 hari ago

Kolaborasi Dosen dan Mahasiswa BINUS Cyber Security Sukses di Black Hat Europe 2025

Tahun 2025 menjadi titik penting dalam perjalanan Program Cyber Security BINUS University di ranah keamanan…

2 hari ago

Pensiun Dini di Usia Berapa dan Bagaimana Persiapannya?

Pensiun dini sering terdengar seperti mimpi besar. Bayangannya hidup lebih santai, waktu lebih fleksibel, dan…

2 hari ago

Drone Angkut DJI FlyCart 100 Dukung Pengiriman Barang Tanpa Mendarat

DJI FlyCart 100 dirancang untuk mendukung pengiriman logistik udara tanpa pendaratan di lingkungan dengan keterbatasan…

2 hari ago

Sambil Menunggu Usaha Untung, Bertahan Hidup Tetap Perlu Strategi

Memulai usaha selalu diawali dengan harapan. Produk sudah siap, konsep sudah dipikirkan, dan semangat masih…

2 hari ago

Hujan di Wilayah Jakarta, KAI Imbau Pelanggan Datang Lebih Awal dan Gunakan Face Recognition

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 1 Jakarta mengimbau para pelanggan kereta api untuk…

2 hari ago

This website uses cookies.