Batam Menuju Zona Hijau COVID-19, Begini Pesan Amsakar

BATAM – Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Batam mendata tersisa 92 pasien Covid-19 yang masih dirawat hingga 19 Februari 2021. Dengan data terbaru itu, Batam bebas dari zona merah. Wakil Wali Kota Batam, Amsakar Achmad, meminta seluruh masyarakat Batam untuk makin memperketat protokol kesehatan demi meminimalisir risiko terjangkit COVID-19. Dengan cara itu pula, Batam akan makin … Lanjutkan membaca Batam Menuju Zona Hijau COVID-19, Begini Pesan Amsakar