Categories: BISNIS

Batam TTI Expo 2016 di Mega Mall Resmi Dibuka

BATAM – Batam Tourism, Trade, Investment (TTI) Expo 2016 resmi dibuka di Attrium Mega Mall Batam Center, Kamis(13/10/2016).

 

Pameran yang ke-2 kali dilangsungkan di Batam ini merupakan gabungan dari tiga sektor penggerak ekonomi yaitu pariwisata, perdagangan, dan investasi. Kali ini akan digelar sejak tanggal 13-16 Oktober 2016 mendatang.

 

Acara ini diikuti para peserta expo dari kalangan pemerintah provinsi, pemerintah kabupaten/kota, instansi pemerintah, dan pelaku usaha UKM dengan produk-produk unggulan yang beraneka-ragam.

 

Peserta dari Pemprov Bali tampak membawa makanan khas dan hasil pertanian, Pemprov Jawa Timur dengan produk batik dan juga menghadirkan berbagai aksesori khas dari pengrajin, Pemkot Bandung memamerkan seni ukir, souvenir dan miniatur khas pengrajin, Pemkab Empat Lawang menyajikan makanan Lempok (dodol durian) dan kopi hitam khas Sumatera.

 
VERDAWEN MARGOTE

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Tragedi KM Putri Sakinah: Gerak Cepat Polda NTT, Penanganan Tuntas dan Transparan

Kupang, NTT, 14 Januari 2026 – Tragedi tenggelamnya kapal wisata semi-phinisi KM Putri Sakinah di perairan…

6 jam ago

KA Pandanwangi Tembus 1,15 Juta Penumpang di 2025, Andalan Mobilitas Wisata Tapal Kuda

Jember, Januari 2026 – Kinerja layanan KA Pandanwangi relasi Jember – Ketapang PP terus menunjukkan…

11 jam ago

Ini Tanggapan Bittime Terkait Dampak Inflasi Amerika Serikat dan Kebijakan Tarif Trump Pekan Ini

Jakarta, 13 Januari 2026 - Pasar aset kripto saat ini sedang berada dalam fase konsolidasi yang…

12 jam ago

Antisipasi Libur Isra Miraj 15–18 Januari, KAI Daop 1 Jakarta Sediakan 158 Ribu Tempat Duduk

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 1 Jakarta mengantisipasi peningkatan mobilitas masyarakat pada libur…

19 jam ago

Optimasi Hilirisasi Bauksit Nasional, Ciptakan Nilai Tambah Hingga US$3,8 triliun

JAKARTA – Langkah Indonesia untuk meningkatkan nilai tambah dari sumber daya alam mineral bauksit, menjadi…

21 jam ago

Topremit Kembali Raih Award “Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025” dari BI

Topremit kembali menyabet penghargaan bergengsi dari Bank Indonesia sebagai ‘Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025’. Melalui acara…

1 hari ago

This website uses cookies.