Categories: BATAM

BC Reekspor 7 Kontainer Limbah Plastik, KLHK Sebut Impor Terus Berjalan

BATAM-Kasi Notofimasi Limbah B3 – Non B3 KLHK, Rima Yulianti yang hadir dalam reekspor limbah plastik mengatakan bahwa untuk sementara proses impor masih tetap berjalan.

“Kalau untuk sanksi hukum saat ini kita sesuai dengan Peraturan Menteri Perdagangan No.31. Jika barang yang diimpor tidak sesuai dengan ketentuan teknis makan harus dilakukan reekspor,” ujar Rima saat dikonformasi di pelabuhan Batu Ampar, Batam, Senin(29/7/2019) siang.

Rima menambahkan pada saat pemeriksaan laboratorium, hasilnya memang terkontaminasi dengan limbah B3. Pelaksanaan reekspor sendiri dibebankan langsung kepada importir.

“Selama ini kan yang di impor limbah non B3, jadi apabila ada yang terkontaminasi limbah B3 maka kita akan langsung melakukan proses reekspor,” jelasnya.

Seperti diketahui, surat untuk melakukan reekspor kontainer yang positif mengandung limbah B3 telah dikirimkan Bea Cukai Batam kepada importir, Selasa (9/7/2019) lalu.

Dari total 49 kontainer yang akan di reekspor sudah memiliki dokumen yang lengkap dan mendapat persetujuan impor dari Kementrian Perdagangan (Kemendag) RI. Selain itu juga dilengkapi kerjasama operasional (KSO) surveyor. Namun berdasarkan Nota Hasil Intelijen (NHI), dari bebeberapa kontainer tersebut ada yang tidak memenuhi kriteria.

 

 

 

 

 

Penulis : Ivan
Editor : Rumbo

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

KA Pandanwangi Tembus 1,15 Juta Penumpang di 2025, Andalan Mobilitas Wisata Tapal Kuda

Jember, Januari 2026 – Kinerja layanan KA Pandanwangi relasi Jember – Ketapang PP terus menunjukkan…

4 jam ago

Ini Tanggapan Bittime Terkait Dampak Inflasi Amerika Serikat dan Kebijakan Tarif Trump Pekan Ini

Jakarta, 13 Januari 2026 - Pasar aset kripto saat ini sedang berada dalam fase konsolidasi yang…

5 jam ago

Antisipasi Libur Isra Miraj 15–18 Januari, KAI Daop 1 Jakarta Sediakan 158 Ribu Tempat Duduk

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 1 Jakarta mengantisipasi peningkatan mobilitas masyarakat pada libur…

12 jam ago

Optimasi Hilirisasi Bauksit Nasional, Ciptakan Nilai Tambah Hingga US$3,8 triliun

JAKARTA – Langkah Indonesia untuk meningkatkan nilai tambah dari sumber daya alam mineral bauksit, menjadi…

14 jam ago

Topremit Kembali Raih Award “Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025” dari BI

Topremit kembali menyabet penghargaan bergengsi dari Bank Indonesia sebagai ‘Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025’. Melalui acara…

1 hari ago

Ruas Batang–Semarang Dorong Pengembangan Kawasan Industri di Jawa Tengah

Semarang (14/01) – PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) menegaskan bahwa Jalan Tol Batang–Semarang merupakan salah…

2 hari ago

This website uses cookies.