Categories: BISNIS

CEO LSPR: Begini Kiat-Kiat Komunikasi di Era Disrupsi

Berikut penjelasan mengenai communication capabilities yang disampaikan oleh Prita Kemal Gani :

1. Communication Capabilities

a. Interpersonal Communication Skill adalah komunikasi yang berlangsung pada situasi tatap muka antara dua orang atau lebih. Kemampuan ini dapat dilihat dari hubungan kita dengan orang-orang di sekitar, di mana jika hubungan yang dibangun berjalan baik, akan menjadi cermin dan tolak ukur kemampuan interpersonal yang dimiliki.

b. Research skill adalah kemampuan untuk melakukan penelusuran terhadap informasi yang akan dipublikasikan maupun diterima untuk memahami dan memastikan kebenaran serta keakuratan informasi tersebut.

c. Analytical skill adalah kemampuan menganalisis sebuah informasi yang didapat dengan cara mendengarkan maupun membaca.

d. Writing Skill adalah kemampuan menulis sebuah informasi yang mudah dipahami, sehingga pesan yang disampaikan oleh pengirim sama dengan pemahaman penerima pesan.

e. Speaking Skill adalah kemampuan untuk berbicara baik di depan publik ataupun audiance.

f. Presentation Skill adalah kemampuan untuk mempresentasikan sebuah materi informasi kepada khalayak.

g. Master of Story Telling adalah kemampuan untuk menceritakan informasi dengan efektif, di mana audiance dapat memahami cerita yang disampaikan dengan mudah.

Tidak hanya communication capabilites, seorang PR unggulan juga harus memiliki leadership capabilites sebagai dasar individu untuk melakukan manajemen fungsi PR yang baik. “Communication capabilities yang baik tidak akan efektif apabila kemampuan leadership seorang PR tidak diasah. Leadership capabilites yang baik tentunya dapat mendorong peningkatan efisiensi fungsi kehumasan,” tutur Prita.

Page: 1 2 3 4

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Ini Dia Pilihan 10 Aplikasi Musik Online Terbaik di 2024

Musik telah menjadi bagian penting dari kehidupan sehari-hari, dan dengan kemajuan teknologi, mendengarkan musik semakin…

10 jam ago

Usai Cuti, Kepala BP Batam Dengarkan Laporan Kinerja dari Wakil Kepala BP Batam

BATAM - Kepala Badan Pengusahaan Batam (BP Batam), Muhammad Rudi menerima sekaligus mendengarkan paparan Laporan…

10 jam ago

Tokocrypto dan OCBC Luncurkan Kartu Global Debit Spesial

Jakarta, 19 November 2024 - Berdasarkan data dari Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti), pertumbuhan transaksi…

11 jam ago

Indonesia Blockchain Week 2024: Sukses Gaet Lebih dari 1.700 Peserta

Indonesia Blockchain Week (IBW) 2024 sukses diselenggarakan pada 19 November 2024 di The Ritz-Carlton Pacific…

11 jam ago

BINUS University Jadi Universitas Terbaik Nomor 2 di ASEAN

Jakarta, 20 November 2024 - BINUS UNIVERSITY, sebagai Perguruan Tinggi Indonesia berkelas dunia mengucapkan terima…

11 jam ago

Muhammad Rudi Ajak Masyarakat Batam Sukseskan Pilkada 2024

BATAM - Kepala BP Batam sekaligus Wali Kota Batam, H. Muhammad Rudi mengajak seluruh elemen…

12 jam ago

This website uses cookies.