Categories: BATAM

Curhatan I Made Sukarta, Ingin Operasi Mata tapi Terkendala Biaya

BATAM – Bertahun sudah I Made Sukarta(51) mengalami sakit mata. Kian hari semakin membesar benjolan yang tumbuh dimata sebelah kanannya. Pria yang berdomisili di ruli Marchelia Batam Center ini menceritakan mula sakit mata yang di deritanya telah dialami sejak tahun 2016 lalu. Sejak itu matanya kian terganggu dan mulai merasakan sakit.

“Dulu hanya bejolan kecil di bawah kulit mata, setelah pecah mata saya mulai tergangu pengelihatannya dan menggangu aktifitas kerja, semakin hari semakin besar benjolan dimata kanan,” ujarnya kepada swarakepri.com, Kamis(24/1/2019).

Selain menggangu aktifitas. Made mengaku sakit mata yang di deritanya mulai terasa sakit sejak 2018.

“Makin hari makin perih mata ini, kadang ada nyutan dimata. Jadi kadang sulit kerja kalau sudah sakit. Jelasnya.

Dia juga mengaku sudah memeriksa matanya di rumah sakit beberapa tahun lalu. Rekomendasi dokter agar matanya yang sakit agar segera di operasi.

“Dulu sudah pernah periksa di Rumah Sakit Embung Fatimah. Dokter bilang mata saya kena gejala tumor pada waktu itu. Di suruh operasi juga. Tapi untuk operasi mata tidak bisa di Batam. Harus di Jakarta kata dokter,” terangnya.

Dia berharap sakit mata yang dideritanya bisa disembuhkan dan mendapat bantuan dari berbagai pihak.

“Dulu saya periksa mata pakai BPJS, Kebetulan saya juga punya BPJS. Tapikan dokter bilang tidak bisa di sini (Batam), harus di Jakarta ! Kalau untuk berangkat gak punya uang banyak,” ucapnya.

“Sebenernya sudah sangat siap di operasi, ingin sembuh dari sakit. Tapi terkendala biaya dan yang lain,” pungkasnya.

 

 

Penulis : TNG

Editor   : Rudiarjo Pangaribuan

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Lebih dari Sekadar Jual-Beli Alat Tulis, Tokojadi Buka Ruang Promosi Gratis Bagi Pelanggan

Melanjutkan semangat tahun akselerasi yang didasari nilai integritas, Tokojadi kembali meluncurkan inisiatif baru yang berfokus…

3 jam ago

RevComm Tunjuk Hargunadi Soemantri sebagai Country Manager Indonesia

Jakarta, 14 Januari 2026 — RevComm Inc., perusahaan asal Jepang penyedia solusi AI Voice Analytics, MiiTel, resmi menunjuk Hargunadi…

5 jam ago

Menelusuri Tambang Pasir Darat Ilegal dan Cut and Fill di Batam (1)

BATAM - Penambangan pasir darat ilegal dan Cut and Fill(penggalian dan penimbunan untuk meratakan  permukaan…

5 jam ago

Tragedi KM Putri Sakinah: Gerak Cepat Polda NTT, Penanganan Tuntas dan Transparan

Kupang, NTT, 14 Januari 2026 – Tragedi tenggelamnya kapal wisata semi-phinisi KM Putri Sakinah di perairan…

13 jam ago

KA Pandanwangi Tembus 1,15 Juta Penumpang di 2025, Andalan Mobilitas Wisata Tapal Kuda

Jember, Januari 2026 – Kinerja layanan KA Pandanwangi relasi Jember – Ketapang PP terus menunjukkan…

17 jam ago

Ini Tanggapan Bittime Terkait Dampak Inflasi Amerika Serikat dan Kebijakan Tarif Trump Pekan Ini

Jakarta, 13 Januari 2026 - Pasar aset kripto saat ini sedang berada dalam fase konsolidasi yang…

19 jam ago

This website uses cookies.