Categories: MUSIK

Danang dan Syahiba Saufa Kolaborasi di Lagu “Ojo Adoh Adoh”

Lagu “Ojo Adoh Adoh” adalah Single ketiga dari album Tembang Katresnan Danang, sebuah lagu cinta yang berkolaborasi dengan salah satu penyanyi banyuwangi yang sedang naik daun di Jawa Timur, yaitu Syahiba Saufa.

Lagu “Ojo Adoh Adoh” adalah karya dari musisi banyuwangi yang bernama Paijo, diproduksi oleh Wow Musikindo label rekaman yang menaungi Danang.

Lagu “Ojo Adoh Adoh” bercerita tentang pasangan yang sedang kasmaran yang satu sama lain tidak mau berjauhan walaupun hanya sebentar saja, masih diaransemen oleh Victor Musik dan Wandra, yang ditangani langsung oleh Danang sebagai produser musiknya.

Masih mengusung Pop Dangdut koplo lagu yang sangat cocok dinyanyikan disaat acara nikahan karena musiknya yang cocok dengan nuansa pernikahan dan juga liriknya yang romantis.

“Karena dari awal konsepnya lagu-lagu di Album Tembang Katresnan ini adalah lagu cinta, kali ini lagu cinta sepasang kekasih tentunya cocok mewarnai hari-hari yang indah seperti saat pernikahan” ujar Danang dalam siaran pers yang diterima SwaraKepri, Selasa(27/4).

“Yang istimewa dalam lagu ini aku berhasil mengajak syahiba saufa untuk berduet dengan aku di lagu ini, yang mana syahiba saufa adalah penyanyi asal Banyuwangi yang sedang viral di Jawa Timur ini, semoga kolaborasi kami dapat menghibur semua orang” Ujar Danang.

“Aku juga sangat terhormat bisa berduet dengan kak Danang yang sudah lama berkarir di panggung nasional bahkan internasional, aku sangat senang” sahut Syahiba menimpali pujian dari Danang, Sukses Selalu Danang dengan karya-karyanya./RD_JOE(r)

Redaksi - SWARAKEPRI

Share
Published by
Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Solo Terintegrasi, Stasiun dan Terminal Terhubung, Efisienkan Perjalanan Masyarakat Pada Saat Lebaran

PT Kereta Api Indonesia (Persero) terus berkomitmen untuk meningkatkan pelayanan dan kemudahan bagi para pelanggan,…

1 hari ago

MAXY Academy Buka Sesi Konsultasi Gratis untuk Bantu Anak Muda Temukan Jalur Karier Digital

Jakarta, Kompas – Di tengah meningkatnya minat generasi muda untuk berkarier di dunia digital, masih…

1 hari ago

KA Bandara di Yogyakarta Catat Ketepatan Waktu 99,8% Selama Masa Angkutan Lebaran 2025

Yogyakarta — KA Bandara area Yogyakarta mencatat ketepatan waktu keberangkatan (on-time performance/OTP) yang sangat tinggi…

1 hari ago

Bitcoin Stabil di $84.000, Sentimen Pasar Masih Dibatasi Kekhawatiran Perang Dagang

Harga Bitcoin tercatat stabil pada level $84.447 pada Senin pagi (14/4), di tengah sentimen pasar…

2 hari ago

Mahasiswa Fashion Program BINUS UNIVERSITY Lakukan Immersion Trip ke Pekalongan: Mendalami Budaya, Menghidupkan Warisan dalam Karya

Dalam era globalisasi dan perkembangan industri fashion yang semakin dinamis, kebutuhan akan desainer yang tidak…

2 hari ago

Kuliner Favorit Keluarga: Bubur Ayam Jakarta 46 di Surabaya

Bubur Ayam Jakarta 46 di Surabaya jadi favorit keluarga karena menyajikan rasa autentik, topping lengkap,…

2 hari ago

This website uses cookies.