DPC A2K3 Kepri Minta Investigasi Kebakaran Kapal Tanker di ASL Shipyard

BATAM – DPC A2K3 (Asosiasi Ahli Keselamatan dan Kesehatan Kerja) Provinsi Kepulauan Riau meminta jajaran terkait untuk melakukan investigasi terkait kebakaran Kapal Tanker MT Federal II di Galangan ASL Shipyard Tanjunguncang, Batam pada Selasa 24 Juni 2025 lalu. “A2K3 Kepri meminta investigasi dilakukan dengan sebenar-benarnya, untuk mencegah kecelakaan terjadi kembali,”kata Ketua DPC A2K3 Kepri Sutrisno … Lanjutkan membaca DPC A2K3 Kepri Minta Investigasi Kebakaran Kapal Tanker di ASL Shipyard