Categories: BATAM

Dua Pesawat F-16 TNI-AU Paksa Turun Pesawat Ethiopia Airlines di Bandara Hang Nadim Batam

BATAM – Dua pesawat tempur F-16 TNI-AU melakukan upaya force down terhadap satu pesawat kargo asing Ethiopia Airlines yang dideteksi melintas wilayah udara Republik Indonesia tanpa izin.

“Pesawat dari Addis Ababa ke Hongkong, memasuki wilayah udara Indonesia (tanpa izin), dipaksa turun pesawat F-16 yang bermarkas di Pekanbaru,” ungkap Direktur Badan Usaha Bandar Udara Hang Nadim Batam, Suwarso pada Senin (14/01/2019).

Pesawat Ethiopian Cargo dengan jenis Boeing 777 – F60 tersebut diketahui lepas landas dari Ibukota Ethiopia, Addis Ababa menuju Hongkong. Pada hari Kamis, 14 Januari 2019, pesawat kargo dijadwalkan sudah tiba di Hongkong pada pukul 15.30 waktu setempat.

Namun demikian, hingga saat ini masih dilakukan proses pemeriksaan terhadap 6 orang crew pesawat oleh aparat keamanan terkait.

 

 

 

 

Editor : Siska

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Lewat Kolaborasi dengan DATAYOO, Eratani Terapkan Precision Farming Berbasis Satelit

Jakarta, 19 September 2024 – Eratani, startup agritech yang menyediakan solusi pertanian holistik, resmi menjalin…

21 menit ago

PT Dua Samudera Perkasa Sukses Selenggarakan Diklat Mooring Unmooring dengan Port Academy

PT Dua Samudera Perkasa dengan bangga menggelar Diklat Mooring Unmooring bersertifikasi BNSP bekerja sama dengan…

6 jam ago

Maxy Academy Hadirkan Pelatihan “Digital Marketing 101” untuk Persiapkan Ahli Pemasaran Digital Masa Depan

Maxy Academy mengumumkan pelatihan terbaru bertajuk "Digital Marketing 101: Sosial Media Marketing (Daring)", yang dirancang…

7 jam ago

Halo Robotics Sukses Gelar Drone Talks @ The Mulia, Dorong Inovasi Keamanan dengan Otomasi & AI

Halo Robotics dengan bangga mengumumkan kesuksesan acara Drone Talks @ The Mulia yang diselenggarakan pada…

12 jam ago

Jelang Keputusan The Fed: Bitcoin Melonjak Hampir USD $60.000 Lagi

Harga Bitcoin kembali mengalami koreksi dan turun di bawah USD $60 ribu, menjelang keputusan suku bunga…

13 jam ago

BARDI Smart Home: Dari Garasi ke 4 Juta Pengguna – Apa Rahasianya?

Ketika banyak perusahaan lokal berjuang untuk bertahan hidup di tengah krisis pandemi, BARDI Smart Home…

14 jam ago

This website uses cookies.