Categories: BATAM

Dua Pesawat F-16 TNI-AU Paksa Turun Pesawat Ethiopia Airlines di Bandara Hang Nadim Batam

BATAM – Dua pesawat tempur F-16 TNI-AU melakukan upaya force down terhadap satu pesawat kargo asing Ethiopia Airlines yang dideteksi melintas wilayah udara Republik Indonesia tanpa izin.

“Pesawat dari Addis Ababa ke Hongkong, memasuki wilayah udara Indonesia (tanpa izin), dipaksa turun pesawat F-16 yang bermarkas di Pekanbaru,” ungkap Direktur Badan Usaha Bandar Udara Hang Nadim Batam, Suwarso pada Senin (14/01/2019).

Pesawat Ethiopian Cargo dengan jenis Boeing 777 – F60 tersebut diketahui lepas landas dari Ibukota Ethiopia, Addis Ababa menuju Hongkong. Pada hari Kamis, 14 Januari 2019, pesawat kargo dijadwalkan sudah tiba di Hongkong pada pukul 15.30 waktu setempat.

Namun demikian, hingga saat ini masih dilakukan proses pemeriksaan terhadap 6 orang crew pesawat oleh aparat keamanan terkait.

 

 

 

 

Editor : Siska

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Collector Club: Event Pertama yang Hadirkan TCG One Piece Bahasa Inggris dan Budaya Pop di Indonesia!

Mengapa Anda Tidak Boleh Lewatkan Acara Ini? Ini adalah kesempatan pertama di Indonesia untuk memiliki TCG One…

16 menit ago

Layanan SIP Trunk Terbaik untuk Bisnis: Solusi Hemat Biaya Untuk Tingkatkan Komunikasi!

Layanan SIP Trunk adalah layanan telepon yang dilakukan melalui jaringan internet, layanan SIP Trunk menjadi…

2 jam ago

Harga Minyak WTI Naik Tipis, Didukung Ketegangan Geopolitik dan Permintaan Tiongkok

Harga minyak mentah West Texas Intermediate (WTI) mencatatkan kenaikan tipis sebesar 14 sen, atau 0,2%,…

2 jam ago

Ini Dia Pilihan 10 Aplikasi Musik Online Terbaik di 2024

Musik telah menjadi bagian penting dari kehidupan sehari-hari, dan dengan kemajuan teknologi, mendengarkan musik semakin…

3 jam ago

Usai Cuti, Kepala BP Batam Dengarkan Laporan Kinerja dari Wakil Kepala BP Batam

BATAM - Kepala Badan Pengusahaan Batam (BP Batam), Muhammad Rudi menerima sekaligus mendengarkan paparan Laporan…

3 jam ago

Tokocrypto dan OCBC Luncurkan Kartu Global Debit Spesial

Jakarta, 19 November 2024 - Berdasarkan data dari Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti), pertumbuhan transaksi…

4 jam ago

This website uses cookies.