Categories: BISNIS

FIFGROUP Salurkan Dana Bergulir Kepada 550 UMKM

Terdapat 3 kunci bisnis online, yaitu
1. Traffic
a. Organik, yaitu melalui berbagai platform media sosial, market place, dan website
b. Ads, memasang iklan di platform media sosial dan market place.
2.Conversion
a.Macro (menjual produk dan akuisisi pelanggan)
b.Micro (mendapatkan prospek dan database)
3.Engagement

Melakukan pendekatan yang berkesan, fast respond, service yang excellence, lalu kemudian bagaimana memperlakukan pelanggan dengan baik seperti menawarkan kemitraan, serta memberikan reward dan bonus.

Kemudian, setelah sesi webinar, dilanjutkan dengan best practices bertajuk “Sudut Pandang UMKM FIFGROUP” yang menampilkan owner Rumah Keong, Suyanti Lelonowati dan owner Kue Azura, Yuslinar.

Suyanti mengatakan bahwa beliau bersyukur dapat berbagi pengalaman kepada para pelaku UMKM lain yang hadir secara online.

“Terima kasih FIFGROUP atas kesempatan bagi saya untuk bisa berbagi pengalaman. Bantuan dana serta pembinaan yang diberikan oleh FIFGROUP dan Grup Astra telah membawa manfaat yang sangat luar biasa bagi perkembangan bisnis yang saya jalani ini,”ujarnya.

Hal senada juga dikatakan oleh Yuslinar, “Toko kue saya sangat terbantu oleh adanya bantuan dana serta pembinaan yang diberikan. Kini saatnya saya memberikan ilmu dan pengalaman juga semangat kepada rekan-rekan pelaku UMKM lain yang turut hadir hari ini. Semoga kita bisa terus menjalankan UMKM ini bagi perekonomian Indonesia.

Page: 1 2 3 4 5 6

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Di Tengah Maraknya Ancaman Siber, Nanovest Hadir Sebagai Satu-Satunya Platform Investasi dengan Perlindungan Asuransi Cybercrime

PT Tumbuh Bersama Nano atau dikenal sebagai Nanovest berkomitmen untuk menjaga keamanan, perlindungan aset, serta…

2 hari ago

Riset Litbang Kompas & Mekari: 52% Perusahaan Indonesia Alami Peningkatan Efektivitas Karena Software Berbasis Awan

Software berbasis awan semakin menjadi bagian utama dari transformasi digital perusahaan di Indonesia. Riset Litbang Kompas…

2 hari ago

Karaoke Manekineko Sukses Gelar Grand Final Kira Kira Uta Ani Song di Jak Japan Matsuri 2024

Acara Grand Final kompetisi Kira Kira Uta Ani Song, hasil kolaborasi antara Karaoke Manekineko, Soken…

3 hari ago

Mau Kelola Barang Berbahaya Sesuai Standar Internasional? Ikuti Diklat IMDG Code Sekarang!

Pengelolaan barang berbahaya di pelabuhan memerlukan perhatian khusus dan pemahaman mendalam mengenai regulasi internasional. Kegagalan…

3 hari ago

Muhammad Rudi Tinjau Langsung Lokasi Pemasangan Mini Booster Areal Perumahan Putra Jaya

BATAM - Kepala BP Batam, Muhammad Rudi meninjau langsung lokasi pemasangan Mini Booster Pump areal…

3 hari ago

BP Batam Upayakan Optimalisasi Distribusi Air di Perumahan Putra Jaya

BATAM - Kepala BP Batam, Muhammad Rudi, menerima aspirasi warga Perumahan Putra Jaya, Tanjung Uncang,…

3 hari ago

This website uses cookies.