Categories: Voice Of America

Gambar Kepala Beruang Da Vinci Ditaksir Bernilai Rp236 Miliar

SWARAKEPRI – Rumah Lelang Christie’s, Sabtu(8/5), mengatakan gambar kepala beruang atau head of bear, goresan Leonardo da Vinci ditaksir bernilai hingga $16,7 juta atau sekitar Rp236 miliar pada pelelangan yang akan dilakukan pada Juli. Angka itu berpotensi mencetak rekor.

Berukuran 7 cm (hanya di bawah 3 inci) kuadrat, “Kepala Beruang” adalah gambar silverpoint di atas kertas krem merah muda. Rumah lelang mengatakan itu adalah “satu dari kurang dari delapan gambar Leonardo yang masih bertahan dan berada di tangan pribadi di luar koleksi milik Kerajaan Inggris dan Devonshire Collections di Chatsworth.”

Lukisan itu diprediksi dapat mengalahkan penjualan tahun 2001 untuk “Horse and Rider” milik Da Vinci seharga lebih dari 8 juta pound.

“Saya memiliki banyak alasan untuk percaya kami akan mencapai rekor baru pada bulan Juli untuk ‘Kepala Beruang’, salah satu gambar terakhir Leonardo yang diharapkan masuk ke pasar,” Stijn Alsteens, Kepala Departemen Internasional, Old Masters Group, Christie Paris, mengatakan dalam sebuah pernyataan.

‘Kepala Beruang’ akan dipamerkan di Christie’s di New York pada hari Sabtu, kemudian di Hong Kong pada akhir bulan sebelum dipamerkan di London pada bulan Juni./Voice Of America

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Relish Moves! – Serunya Berolahraga di Tengah Kota Jakarta Bersama Relish Bistro

Relish Bistro, destinasi kuliner yang terletak strategis di Fraser Residence Menteng, Jakarta Pusat, kini menghadirkan…

4 jam ago

Peran Trafo Kering dalam Pengurangan Risiko Kebakaran di Bangunan

PT Bambang Djaja (B&D Transformer) menghadirkan Trafo Kering sebagai solusi aman untuk mengurangi risiko kebakaran…

4 jam ago

Luar Biasa! 9 Tahun Komitmen LindungiHutan Bersama Komunitas Penjaga Alam

Tahun ini menandai sembilan tahun perjalanan LindungiHutan dalam menggandeng masyarakat pesisir Tambakrejo, Kota Semarang, untuk…

4 jam ago

TechnoScape 2025: Event Teknologi Terbesar BNCC Kembali Hadir!

BNCC akan menggelar TechnoScape 2025, acara teknologi tahunan bertema “Future Forward: Exploring the Digital Horizon”.…

13 jam ago

KAI Salurkan Rp8,1 Miliar untuk Pemberdayaan Masyarakat: Dorong Keberlanjutan dan Kesejahteraan Lewat TJSL

PT Kereta Api Indonesia (Persero) terus menunjukkan komitmennya dalam menciptakan kebermanfaatan nyata bagi masyarakat melalui…

16 jam ago

Bitcoin di Jalur Menuju Harga Rp1,73 Miliar, Pengaruh Sentimen Positif dari AS

Harga Bitcoin (BTC) akhirnya kembali menembus level psikologis $103.000 untuk pertama kalinya sejak Februari 2025,…

17 jam ago

This website uses cookies.