Categories: PERISTIWA

Gara-gara Jemuran, Wanita Ini Tersungkur Kena Panah

INDIA – Seorang petugas keamanan alias satpam melepas panah yang mengenai wanita. Diduga, dia kesal karena wanita itu mengeringkan pakaian di dinding pembatas daerah yang dijaganya.

Rajni Devi (35) yang terluka parah dilarikan ke rumah sakit. Petugas di Kantor Polisi Kotdwar, Incharge Manoj Ratoori, menyebut panah besi mengenai dadanya.

Insiden itu terjadi di Kanvghati dekat kota Kotdwar pada Sabtu (21/12/2019). Polisi juga menyebut penjaga keamanan yang melepas panah teridentifikasi sebagai Ramlal dan telah ditangkap.

Dinding batas rumah Devi dan tempat penjaga Ramlal memang bersebelahan. Ketika Devi mengeringkan pakaian di dinding, Ramlal keberatan. Hal itu membuat dua warga bertetangga ini terlibat pertengkaran sengit.

Polisi menyebut Ramlal kemudian membawa busur dan anak panah. Ia membidik lalu melepaskan anak panah menembaki Devi yang akhirnya tersungkur kena panah.

 

 

Sumber:Poskotanews.com

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

KIK EBA Syariah BRI-MI JLB1 Jadi Tonggak Baru Investasi Syariah di Pasar Modal

JAKARTA - Perdana di Indonesia, produk Kontrak Investasi Kolektif Efek Beragun Aset Syariah (KIK EBA…

34 menit ago

BRI Region 6/Jakarta 1 Dukung Program Pemerintah Melalui Partisipasi dalam ASN Expo 2025

Jakarta, 13–14 November 2025 – BRI Region 6/Jakarta 1 turut berpartisipasi dalam gelaran ASN Expo…

2 jam ago

Mendorong UMKM Rental Motor Go Digital bersama YourBestie

Rental motor kini menjadi salah satu sektor transportasi yang tidak kalah penting dibandingkan rental mobil…

3 jam ago

ALFI CONVEX 2025 Resmi Dibuka, akan Dorong Transformasi Logistik Menuju Indonesia Emas 2045

Gelaran ALFI CONVEX 2025 pertama resmi dibuka dan berhasil menarik lebih dari 2000 pengunjung di…

4 jam ago

Program Desa Emas Dorong Pertumbuhan Ekononomi Desa Mandiri Melalui Kegiatan Golden Pitch – Demoday 2025

Jakarta, 8 November 2025 – Yayasan Inovasi Teknologi Indonesia (INOTEK), berkolaborasi dengan Yayasan Indonesia Setara,…

6 jam ago

Lintasarta Perkuat Peran Sentral sebagai Penggerak Konektivitas AI Indonesia

JAKARTA, Selasa 11 November 2025 – Sebagai AI Factory dari Indosat Ooredoo Hutchison (IOH) Group,…

6 jam ago

This website uses cookies.