Categories: NASIONAL

Inilah 50 Pemenang Beasiswa SEMESTA 2022, Dapat Kuliah Gratis dan Total Hadiah Rp1 Miliar

BATAM – Puncak Acara Beasiswa SEMESTA Tahun 2022 telah digelar pada Senin (4/7/2022). Beasiswa SEMESTA, singkatan dari “Sevima Mencari Siswa Bertalenta”, memberikan kesempatan kuliah gratis bagi 50 anak se-Indonesia.

Sugianto Halim selaku CEO SEVIMA mengungapkan bahwa pemenang terpilih berhak mendapatkan kesempatan kuliah gratis hingga lulus sarjana dan total hadiah hingga Rp1 Miliar. Tak hanya itu, beberapa peserta terpilih juga mendapatkan kesempatan kontrak kerja dan gaji bulanan dari SEVIMA.

“Rangkaian acara ini merupakan sebuah bentuk kepedulian SEVIMA kepada dunia pendidikan di Indonesia. Sehingga di masa yang akan datang bisa melahirkan para generasi tangguh di bidang teknologi,” ungkap Halim dalam Puncak Acara Beasiswa Semesta, secara virtual melalui Zoom dan Youtube.

Nah, siapa saja yang berhasil meraih beasiswa SEMESTA 2022? Berikut daftarnya:

1. Ahmad Rizal A. – Kab. Klungkung Prov. Bali
2. I Gede Indra Adi P. – Kab. Tabanan Prov. Bali
3. M. Askar Habibulloh – Kota Tangerang Prov. Banten
4. Aditya Rizqi J. – Kab. Bantul Prov. D.I. Yogyakarta
5. I Made Nugarahe J.P – Kab. Sleman Prov. D.I. Yogyakarta
6. Muhammad Buchori – Kota Jakarta Timur Prov. D.K.I. Jakarta
7. Rizqy Khairani – Kota Jambi Prov. Jambi
8. Rafli Muhammad R. – Kab. Garut Prov. Jawa Barat
9. Islam Nurul Yakin – Kab. Tasikmalaya Prov. Jawa Barat
10. Iqbal Hadi Nugraha – Kota Bandung Prov. Jawa Barat

Page: 1 2 3 4

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Kolaborasi, Tantangan dan Etika dalam Peliputan Isu Lingkungan

Webinar Jurnalisme Lingkungan oleh LindungiHutan telah digelar pada 4-5 September 2024. LindungiHutan telah menyelenggarakan webinar…

5 jam ago

Lewat Kolaborasi dengan DATAYOO, Eratani Terapkan Precision Farming Berbasis Satelit

Jakarta, 19 September 2024 – Eratani, startup agritech yang menyediakan solusi pertanian holistik, resmi menjalin…

5 jam ago

PT Dua Samudera Perkasa Sukses Selenggarakan Diklat Mooring Unmooring dengan Port Academy

PT Dua Samudera Perkasa dengan bangga menggelar Diklat Mooring Unmooring bersertifikasi BNSP bekerja sama dengan…

11 jam ago

Maxy Academy Hadirkan Pelatihan “Digital Marketing 101” untuk Persiapkan Ahli Pemasaran Digital Masa Depan

Maxy Academy mengumumkan pelatihan terbaru bertajuk "Digital Marketing 101: Sosial Media Marketing (Daring)", yang dirancang…

12 jam ago

Halo Robotics Sukses Gelar Drone Talks @ The Mulia, Dorong Inovasi Keamanan dengan Otomasi & AI

Halo Robotics dengan bangga mengumumkan kesuksesan acara Drone Talks @ The Mulia yang diselenggarakan pada…

17 jam ago

Jelang Keputusan The Fed: Bitcoin Melonjak Hampir USD $60.000 Lagi

Harga Bitcoin kembali mengalami koreksi dan turun di bawah USD $60 ribu, menjelang keputusan suku bunga…

18 jam ago

This website uses cookies.