Categories: BATAM

Kadiv Pemasyarakatan Wilayah Batam Serahkan SK PNS bagi 236 Penjaga Tahanan

BATAM – Sebanyak 236 Tunas Muda Pemasyarakatan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia menerima SK PNS sebagai Penjaga Tahanan Wilayah Batam.

Penyerahan SK PNS dipimpin langsung oleh Kepala Divisi (Kadiv) Pemasyarakatan Kanwil Kemenkumham Kepulauan Riau, Alfi Zahrin Kiemas di halaman Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Batam, Senin (5/2/2018).

Alfi mengatakan, 236 jumlah Penjaga Tahanan tersebut merupakan jumlah keseluruhan dari empat wilayah kerja, yakni sebanyak 56 orang dari Rutan Batam, 73 orang dari Lapas Batam, kemudian 49 orang dari Lapas Anak dan 58 orang dari Lapas Perempuan.

“Selamat mengabdi dan bertugas buat Tunas Muda Pemasyarakatan yang telah menerima SK PNS,” ucap Alfi usai menyerahkan SK.

Ia berharap seluruh Tunas Baru Pemasyarakatan ini dapat bekerja dengan disiplin, beretika dan tetap menjaga Integritas.

“Empat poin itu harus selalu tertanam di jiwa para tunas-tunas baru,” tutup Alfi.

 

 

 

Penulis  : Syahril Sinaga
Editor    : Roni Rumahorbo

Roni Rumahorbo

Recent Posts

Eratani Raih Pendanaan Seri A Senilai 6,2 Juta USD, Dorong Masa Depan Revolusi Pertanian Indonesia

Di tengah menurunnya pendanaan startup secara signifikan di Indonesia, Eratani berhasil mengumpulkan pendanaan Seri A senilai 6,2…

7 menit ago

Bangkit dari Dementia, Edwin Anderson Kini Jadi Fullstack Developer Gaji Ratusan Dollar!

Edwin didiagnosis demensia saat masih muda. Kondisi itu membuatnya kesulitan berpikir jernih dan berkonsentrasi. Bukan…

47 menit ago

Pantai Jang Jadi Saksi, Bupati Lingga Rancang Masa Depan Ekonomi Daerah

LINGGA – Suasana pagi di Pantai Jang, Dabo Singkep, tampak lebih hangat dari biasanya. Bukan…

1 jam ago

Gelar Pelatihan POIPPU Online, Energy Academy wujudkan Industri Bersih dan Ramah Lingkungan

Sebagai upaya nyata dalam mendorong terciptanya industri yang lebih bertanggung jawab terhadap lingkungan, Energy Academy…

2 jam ago

Kedubes India dan Indoindians Siap Gelar ASEAN-India Spring Bazaar 2025 di Jakarta: Perayaan Budaya, Seni, dan Persahabatan Regional

Dalam semangat mempererat hubungan persahabatan dan kerja sama antara negara-negara Asia Tenggara dan India, Kedutaan…

5 jam ago

10 Alasan Mengapa Harus Berbelanja Online Sepeda & Aksesoris di Rodalink

Berbelanja sepeda dan aksesoris secara online semakin menjadi pilihan utama bagi banyak orang. Namun, memilih…

6 jam ago

This website uses cookies.