Categories: PERISTIWA

Laka Maut di Batu Ampar, Pengendara Motor Tewas Terlindas Truk

BATAM – Seorang pengendara sepeda motor, Agus Tiawan(30) meninggal dunia setelah terjatuh dan terlindas mobil trailer di Jalan Umum Yos Sudarso Batu Ampar, Batam, Senin (3/2/2020) siang.

Kasatlantas Polresta Barelang, AKP Muchlis Nadjar mengatakan, korban yang mengendarai sepeda motor Suzuki Satria BP 6027 FF warna merah hitam tidak menggunakan helm datang dari arah simpang Polsek Batuampar menuju kearah simpang Seraya melalui jalan Yos Sudarso.

“Sesampainya didekat Pull Taksi Blue Bird diduga terjatuh dan masuk ke kolong bodi samping kanan kendaraan mobil trailer Hino BP 9176 HI warna hijau yang datang dari arah yang sama,” jelasnya kepada Swarakepri, Senin (3/2/2020) malam.

Akibat dari kecelakaan tersebut, korban mengalami cidera dibagian kepala sehingga mengalami pendarahan dari mulut dan hidung serta luka memar diperut dan luka robek dibagian kaki kiri.

“Korban meninggal dunia di tempat kejadian,”pungkasnya.

 

 

(Shafix)

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Antisipasi Libur Isra Miraj 15–18 Januari, KAI Daop 1 Jakarta Sediakan 158 Ribu Tempat Duduk

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 1 Jakarta mengantisipasi peningkatan mobilitas masyarakat pada libur…

2 jam ago

Optimasi Hilirisasi Bauksit Nasional, Ciptakan Nilai Tambah Hingga US$3,8 triliun

JAKARTA – Langkah Indonesia untuk meningkatkan nilai tambah dari sumber daya alam mineral bauksit, menjadi…

4 jam ago

Topremit Kembali Raih Award “Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025” dari BI

Topremit kembali menyabet penghargaan bergengsi dari Bank Indonesia sebagai ‘Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025’. Melalui acara…

15 jam ago

Ruas Batang–Semarang Dorong Pengembangan Kawasan Industri di Jawa Tengah

Semarang (14/01) – PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) menegaskan bahwa Jalan Tol Batang–Semarang merupakan salah…

1 hari ago

Kementerian PU Tambah 57 Titik Sumur Bor Pasokan Air Bersih Aceh

Kementerian Pekerjaan Umum (PU) terus bergerak mendukung pemulihan layanan dasar pascabencana di Provinsi Aceh. Fokus…

2 hari ago

Usai Rilis Inflasi AS, Emas Diprediksi Masih Menguat

Usai rilis data inflasi Amerika Serikat, pergerakan harga emas dunia diperkirakan masih berpotensi melanjutkan penguatan…

2 hari ago

This website uses cookies.