Categories: PERISTIWA

Longsor di Bukit Senyum, 1 Rumah Rusak Berat, 1 Korban Patah Tulang Pinggang

BATAM – Musibah longsor menimpa rumah warga di wilayah Bukit Senyum RT 02 RW 07 kelurahan Sei Jodoh, Kecamatan Batuampar, Batam, Senin (28/10/2019).

Musibah tersebut diketahui terjadi sekitar pukul 03.30 WIB.

Diduga musibah longsor terjadi karena curah hujan yang tinggi dalam beberapa hari terakhir di wilayah Batam.

Akibat kejadian tersebut, Ketua Tagana Batam Roy Syahputra mengatakan satu rumah yang didiami 1 KK mengalami rusak berat dan satu orang mengalami cedera patah tulang pinggang.

“Iya betul ada musibah longsor, kondisi rumah rusak berat, korban satu orang bernama Siti Asna didiagnosa mengalami patah tulang pinggang,” jelas Roy saat dikonfirmasi Swarakepri.com.

Saat ini, korban telah dibawa ke Rumah Sakit Harapan Bunda untuk perawatan lebih lanjut.

 

 

 

 

 

 

Editor : Siska

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Lokasoka Gandeng Ratusan UMKM Wujudkan Souvenir Bernilai dan Bermakna

Lokasoka memperkuat ekosistem ekonomi kreatif nasional dengan menggandeng ratusan UMKM lokal untuk menghadirkan koleksi hampers…

1 jam ago

India Rayakan Hari Republik ke-77 di Jakarta, Tegaskan Kemitraan Strategis dengan Indonesia

Kedutaan Besar India di Jakarta menyelenggarakan perayaan Hari Republik India ke-77 di JW Marriott Hotel…

1 jam ago

Direksi KAI Services Gelar Pertemuan Bersama Komunitas Pengguna KRL di Gambir

Direksi PT Reska Multi Usaha (KAI Services) menggelar pertemuan bersama komunitas pengguna KRL di Loko…

2 jam ago

India dan Indonesia Memperkuat Kemitraan di Tengah Ketidakpastian Tatanan Global

JAKARTA — Hubungan India dan Indonesia semakin menunjukkan relevansi strategisnya di tengah meningkatnya ketidakpastian geopolitik global.…

11 jam ago

Mengikuti Jalur Truk Pembawa Tanah Hasil Pemotongan Bukit di Kabil Batam (3)

BATAM - Tanah hasil pemotongan(Cut) bukit di Kawasan Jalan Hang Kesturi, Kelurahan Kabil, Kecamatan Nongsa,…

12 jam ago

Holding Perkebunan Nusantara Perkuat Budaya ESG lewat Gerakan Penanaman Pohon IKBI PT RPN

Bogor - Holding Perkebunan Nusantara PT Perkebunan Nusantara III (Persero) terus mendorong penguatan budaya keberlanjutan…

19 jam ago

This website uses cookies.