Categories: SELEB

Michael B. Jordan akan Berperan Jadi Superman?

Michael B Jordan

Aktor yang pernah memerani Erik Killmonger di film Black Panther ini dikabarkan tengah diajukan ke Warner Bros untuk memainkan karakter Superman, yang sebelumnya diperankan oleh Henry Cavill.

Melansir dari E!News, perusahaan produksi Outlier Society telah menandatangani kesepakatan dengan Warner Bros sejak Januari. Maka, tidak terlalu mengejutkan jika Jordan akan pindah dari Marvel ke DC.

Jika kabar ini benar dan film akan diproduksi dengan  Michael B Jordan, film Superman terbaru itu tam akan rilis di bioskop sampai tahun 2023, mengingat padatnya jadwal aktor “Creed” itu.

Keterlibatan Jordan dimulai saat perusahaannya, Outlier Society, bekerja sama dengan Warner Bros.

Hal ini pun membuat Jordan diisukan akan meninggalkan Marvel dan bergabung dengan DC.

Meski demikian, masih belum ada kabar lebih lanjut terkait penulis naskah maupun sutradara yang akan menangani proyek reboot film Superman untuk Jordan itu.

Sementara itu, DC juga tengah sibuk untuk mempersiapkan film-film lainnya bersama Warner Bros. Mulai dari Birds of Prey, The Batman, hingga Wonder Woman 1984 yang dijadwalkan untuk rilis tahun depan.

Sumber: INDOZONE.ID

Issam - SWARAKEPRI

Share
Published by
Issam - SWARAKEPRI

Recent Posts

Teknologi Audio Visual Mendorong Kolaborasi Klien yang Lebih Baik di Lingkungan Bisnis Masa Kini

MLV Teknologi, di bawah kepemimpinan Melvin Halpito, Managing Director, mengumumkan pentingnya penggunaan teknologi Audio-Visual (AV)…

16 menit ago

Helena Ristevski Raih Gelar Miss Teenager Universe 2025 dalam Grand Final yang Spektakuler di Bali

Grand Final Miss Teenager Universe 2025 sukses digelar pada Jumat, 28 Februari 2025, di Bali,…

1 jam ago

Kembalinya Cynthia Putra Sound dan Hadirnya Ketua Limpol di Tamil Festival Indonesia 2025

🎉 Summary – Tamil Festival Indonesia 2025 Tanggal: Sabtu, 6 September 2025 Lokasi: Adora Convention…

5 jam ago

Kolaborasi Lintasarta dan NVIDIA untuk Percepat Adopsi AI di Indonesia

JAKARTA, 15 April 2025 – Lintasarta, sebagai AI Factory dari Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau…

6 jam ago

Wisata Kuliner Pagi? Bubur Ayam 46 Jawabannya

Bubur Ayam Jakarta 46 menawarkan kelezatan autentik dengan cita rasa khas yang menggugah selera dan…

6 jam ago

FURE: Inovasi Mahasiswa Surabaya Ubah Tutup Botol Plastik Jadi Furnitur Estetik dan Ramah Lingkungan

Di tengah meningkatnya kesadaran akan isu lingkungan dan keberlanjutan, dua mahasiswa asal Surabaya, Dixon Marcello…

7 jam ago

This website uses cookies.