Categories: RIAU

Peduli Lingkungan, KUA Siak Hulu Ikut Gerakan Penanaman 1 Juta Pohon Matoa

KUA Siak Hulu Edi Rahmat menyerukan agar program ini mampu menumbuhkan kesadaran ekologis di tengah masyarakat beragama serta memperkuat sinergi antarinstansi pemerintah, pendidikan, dan komunitas.

“Kami berharap langkah kecil yang kita lakukan hari ini bisa berdampak positif bagi kita semua. Mari cintai lingkungan kita, jadilah pelopor pelestarian lingkungan dan tanamlah tanaman yang bermanfaat disekitar kita agar mendapat manfaat dari segala aspeknya,”ujarnya.

Sementara itu, Marlis Sekretaris Desa Desa Baru mengaku sangat terharu dan bangga terhadap kegiatan ini. Terlebih kegiatan ini dipusatkan dan disosialisasikan di lingkungan Desa Baru. Tepatnya Sekolah binaan Desa Baru MTS Islamiyah.

“Selaku pemerintah desa, saya sangat bangga, karena acara ini memiliki pesan moral yang bagus dan saya sangat berterima kasih kepada Bapak KUA Siak Hulu yang telah memusatkan acara ini di sekolah binaan Kami, yaitu MTS Islamiyah Desa Baru. Dengan demikian, para siswa bisa lansung memaknai kegiatan ini,”ucapnya/ZD

Page: 1 2

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Jangan Asal Cabut! Begini Cara Merestart Router WiFi yang Tepat agar Koneksi Stabil dan Perangkat Awet

Saat koneksi internet tiba-tiba melambat atau terputus, reaksi spontan banyak pengguna adalah mencabut kabel router…

11 jam ago

ANAK PETANI JUGA BISA BISNIS PROPERTI : Perjalanan Jatuh Bangun Developer Ali Sarbani

“Bukan uang yang utama, tapi bagaimana kita bisa memberi manfaat.” Kutipan ini bukan hanya semboyan…

12 jam ago

KAI Wujudkan Inklusivitas bagi Perempuan dalam Semangat Kartini

Dalam rangka memperingati Hari Kartini, PT Kereta Api Indonesia (Persero) menegaskan komitmennya sebagai perusahaan yang…

13 jam ago

Kepatihan Management Gandeng KREEN Indonesia: Revolusi Sistem Penjurian di Dunia Pageant Kalimantan Barat

Kepatihan Management, unit usaha di bawah Kepatihan Jaga Pati yang dibina oleh Bapak Alexander Wilyo,…

13 jam ago

Gratis! Sribu Ajak Perempuan Pelaku Bisnis Hadapi Tantangan Lewat ‘Women Who Lead’

Platform freelancer terkemuka di Indonesia, Sribu, akan menggelar acara bertajuk “Women Who Lead: Strategi Bangun…

18 jam ago

Nikmati Diskon Sampai 15% untuk ‘Easter Brunch’ Bersama Keluarga di Grand Mercure Bali Seminyak

Grand Mercure Bali Seminyak rayakan Paskah dengan Easter Sunday Brunch pada 20 April 2025 di…

19 jam ago

This website uses cookies.