Categories: ADVERTORIALLingga

Pemkab Lingga Serius Benahi Infrastruktur Jalan di Sejumlah Wilayah Lingga

LINGGA – Bukti nyata Pemerintah Kabupaten Lingga serius dalam membangun berbagai infrastruktur baik di wilayah perkotaan hingga ke pelosok desa.

Terbukti beberapa pembangunan infrastruktur jalan maupun jembatan di Kabupaten Lingga terlihat merata dilakukan pengerjaan baik menggunakan anggaran APBD Lingga, APBD Provinsi Kepri maupun anggaran dari Pemerintah pusat.

Pasalnya Pemerintah Kabupaten Lingga di tahun 2024 akan banyak melakukan pembangunan jalan.

Salah satunya di Kecamatan Selayar akan dilakukan pembangunan jalan dari mulai Desa Penuba hingga ke Tanjung Dua dengan pagu anggaran kurang lebih Rp 1 Miliar lebih.

Bahkan di tahun 2024 ini pembangunan jalan juga akan dilakukan di Kecamatan Selayar.

“Jadi untuk pembangunan di Kecamatan Selayar di tahun 2024 kita ada pembangunan jalan dari Penuba ke Tanjung Dua anggarannya hampir Rp 1 Miliar lebih dan akan dikerjakan di tahun 2024 ini dan saat ini lagi dalam proses lelang,” kata Nizar.

Dijelaskannya, selain itu di Kecamatan Selayar juga mendapatkan bantuan dari Dinas Perkim Provinsi Kepri untuk pembangunan jalan.

“Karena ruasnya sama dan berdasarkan hasil koordinasi Dinas Perkim Provinsi bahwa ruas ini akan di alihkan ke sembuang,” jelasnya.

Ditambahkanya, bahwa di Kementerian pusat juga akan ada kegiatan pembangunana jalan juga di selayar melalui Inpres jalan daerah.

“Jadi untuk tahun 2024 ini di Kecamatan Selayar apa yang diharapkan sama masyarakat terhadap pembangunan jalan insyallah di tahun 2024 dapat terealisasi,” ungkapnya.

Page: 1 2 3 4 5 6

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Mendesain Ruang untuk Brainstorming Kelompok yang Efektif: Menciptakan Lingkungan yang Mendorong Kreativitas dan Kolaborasi

Artikel "Designing Spaces for Effective Group Brainstorming" oleh Melvin Halpito, Managing Director MLV Teknologi, membahas…

32 menit ago

BINUS @Bekasi Bukan Sekadar Kampus, Tapi Solusi Masa Depan SDM Indonesia

Indonesia tengah menghadapi tekanan ekonomi yang kompleks dan multidimensi. Ketidakstabilan global yang dipicu oleh ketegangan…

1 hari ago

Solo Terintegrasi, Stasiun dan Terminal Terhubung, Efisienkan Perjalanan Masyarakat Pada Saat Lebaran

PT Kereta Api Indonesia (Persero) terus berkomitmen untuk meningkatkan pelayanan dan kemudahan bagi para pelanggan,…

3 hari ago

MAXY Academy Buka Sesi Konsultasi Gratis untuk Bantu Anak Muda Temukan Jalur Karier Digital

Jakarta, Kompas – Di tengah meningkatnya minat generasi muda untuk berkarier di dunia digital, masih…

3 hari ago

KA Bandara di Yogyakarta Catat Ketepatan Waktu 99,8% Selama Masa Angkutan Lebaran 2025

Yogyakarta — KA Bandara area Yogyakarta mencatat ketepatan waktu keberangkatan (on-time performance/OTP) yang sangat tinggi…

3 hari ago

Bitcoin Stabil di $84.000, Sentimen Pasar Masih Dibatasi Kekhawatiran Perang Dagang

Harga Bitcoin tercatat stabil pada level $84.447 pada Senin pagi (14/4), di tengah sentimen pasar…

3 hari ago

This website uses cookies.