Categories: BATAMPERISTIWA

Sesosok Mayat Pria Ditemukan di TPA Punggur Batam

BATAM – Sesosok mayat pria tanpa identitas ditemukan di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Punggur, Nongsa Batam sekira pukul 11.00 WIB, Rabu (28/10/2020).

Sesosok mayat dengan kondisi tangan terikat dan kepala dibungkus karung tersebut pertama kali ditemukan oleh seorang pemulung yang tengah beraktifitas di lokasi tersebut.

Salah satu pemulung yang ada di lokasi mengaku dikejutkan dengan penampakan kaki mayat tersebut dibalik tumpukan sampah yang ada.

“Sewaktu kami mengais sampah, kami melihat ada kaki mayat itu pak, sontak kami terkejut dan lari ketakutan,” ujar pria paruh baya tersebut.

Kata dia, mayat pria tersebut memiliki ciri-ciri mempunyai tato di lengan sebelah kiri menggunakan kaos merah dan celana pendek berwarna biru.

Kapolsek Nongsa AKP I Made Putra Hari Suargana ketika dikonfirmasi membenarkan bahwa ada penemuan mayat di TPA Punggur tersebut.

“Iya benar ada penemuan mayat,” bebernya

Saat berita ini diunggah, mayat tanpa identitas tersebut sudah dievakuasi ke RS Bhayangkara Polda Kepri.

(Shafix)

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

BINUS @Bekasi Bukan Sekadar Kampus, Tapi Solusi Masa Depan SDM Indonesia

Indonesia tengah menghadapi tekanan ekonomi yang kompleks dan multidimensi. Ketidakstabilan global yang dipicu oleh ketegangan…

1 hari ago

Solo Terintegrasi, Stasiun dan Terminal Terhubung, Efisienkan Perjalanan Masyarakat Pada Saat Lebaran

PT Kereta Api Indonesia (Persero) terus berkomitmen untuk meningkatkan pelayanan dan kemudahan bagi para pelanggan,…

2 hari ago

MAXY Academy Buka Sesi Konsultasi Gratis untuk Bantu Anak Muda Temukan Jalur Karier Digital

Jakarta, Kompas – Di tengah meningkatnya minat generasi muda untuk berkarier di dunia digital, masih…

2 hari ago

KA Bandara di Yogyakarta Catat Ketepatan Waktu 99,8% Selama Masa Angkutan Lebaran 2025

Yogyakarta — KA Bandara area Yogyakarta mencatat ketepatan waktu keberangkatan (on-time performance/OTP) yang sangat tinggi…

2 hari ago

Bitcoin Stabil di $84.000, Sentimen Pasar Masih Dibatasi Kekhawatiran Perang Dagang

Harga Bitcoin tercatat stabil pada level $84.447 pada Senin pagi (14/4), di tengah sentimen pasar…

3 hari ago

Mahasiswa Fashion Program BINUS UNIVERSITY Lakukan Immersion Trip ke Pekalongan: Mendalami Budaya, Menghidupkan Warisan dalam Karya

Dalam era globalisasi dan perkembangan industri fashion yang semakin dinamis, kebutuhan akan desainer yang tidak…

3 hari ago

This website uses cookies.