Categories: TEKNOLOGI

STARLUX Terima Pengiriman Pertama Pesawat A350-900

Prosesnya sangat kompleks, bahkan membutuhkan waktu hampir satu tahun untuk memfinalisasi rincian pengambilan gambar. STARLUX, Airbus, dan Master Films pun berdiskusi intens tentang konsep video ini, termasuk formasi pesawat, sudut pengambilan gambar, dan jalur penerbangan.

Guna melaksanakan misi yang luar biasa ini, Airbus menugaskan pilot yang paling berpengalaman untuk menerbangkan pesawat. Dokumentasi air-to-air ini tak hanya mempromosikan STARLUX, namun juga kecintaan terhadap dunia penerbangan sehingga menjadi standar baru dalam filmografi air-to-air.

STARLUX memasuki fase baru setelah menerima pesawat A350-900 terkini. Dengan jadwal pengiriman unit tambahan A321neo – B58211 pada keesokan hari, STARLUX kelak memiliki 11 unit A321neos, empat unit A330neos, dan satu unit A350-900.

Pada akhir tahun, dua unit A321neos dan satu unit A350-900 akan diterima STARLUX. Dengan demikian, kapasitas STARLUX semakin bertambah sejalan dengan ekspansi ke luar Asia.

Setelah batas wilayah Taiwan dibuka kembali, dan semakin banyak pesawat yang siap dikirim, STARLUX akan menghadirkan layanan mewah kepada berbagai penumpang, serta memperluas jaringannya dengan efisiensi terbaik./STARLUX Airlines

Page: 1 2 3 4

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Menepis Orang Dalam Menggunakan Teknologi AI

Praktik 'orang dalam' dalam rekrutmen masih menjadi masalah? Jangan khawatir! Talentsprintz hadir sebagai solusi inovatif…

2 hari ago

Port Academy Bantu Anda Mengelola Barang Berbahaya di Pelabuhan dengan Sertifikasi IMDG Code

Port Academy menawarkan solusi komprehensif bagi tenaga kerja di pelabuhan yang ingin meningkatkan keterampilan dalam…

2 hari ago

Di Tengah Maraknya Ancaman Siber, Nanovest Hadir Sebagai Satu-Satunya Platform Investasi dengan Perlindungan Asuransi Cybercrime

PT Tumbuh Bersama Nano atau dikenal sebagai Nanovest berkomitmen untuk menjaga keamanan, perlindungan aset, serta…

2 hari ago

Riset Litbang Kompas & Mekari: 52% Perusahaan Indonesia Alami Peningkatan Efektivitas Karena Software Berbasis Awan

Software berbasis awan semakin menjadi bagian utama dari transformasi digital perusahaan di Indonesia. Riset Litbang Kompas…

2 hari ago

Karaoke Manekineko Sukses Gelar Grand Final Kira Kira Uta Ani Song di Jak Japan Matsuri 2024

Acara Grand Final kompetisi Kira Kira Uta Ani Song, hasil kolaborasi antara Karaoke Manekineko, Soken…

3 hari ago

Mau Kelola Barang Berbahaya Sesuai Standar Internasional? Ikuti Diklat IMDG Code Sekarang!

Pengelolaan barang berbahaya di pelabuhan memerlukan perhatian khusus dan pemahaman mendalam mengenai regulasi internasional. Kegagalan…

3 hari ago

This website uses cookies.