Categories: TEKNOLOGI

Teknologi Hisense Jamin Kelancaran Arus Lalu Lintas pada Piala Dunia FIFA Qatar 2022

Hingga kini, transportasi canggih Hisense telah merambah Afrika Selatan, Afrika Barat, Indonesia, Thailand, Vietnam, Slovenia, Serbia, dan lain-lain.

Hisense B2B Industry Blueprint (PRNewsfoto/Hisense)

Industri B2B: Terobosan Penting Berikutnya dari Hisense

Dalam beberapa tahun terakhir, Hisense terus menjalankan transformasi produk dan rantai industri dengan melibatkan teknologi premium dan canggih. Dengan demikian, Hisense secara bertahap menjadi pemimpin industri dunia di industri B2B, serta sukses bertransformasi dari “perusahaan perangkat rumah tangga” menjadi “perusahaan teknologi canggih”.

Hisense akan mempercepat transformasi industri dan pemutakhiran, meningkatkan investasi dalam sumber daya dan ekspansi bisnis di segmen B2B, serta terus memperluas pengaruh global dari bisnis B2B di luar negeri.

Sejalan dengan perkembangan industri B2B, Hisense berkontribusi terhadap kebahagiaan manusia dan dunia yang lebih baik./Hisense

Page: 1 2

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Pembalut Malam, Tidur Nyenyak saat Menstruasi

Saat menstruasi, tidur malam yang nyenyak sering kali terganggu karena kekhawatiran akan bocor atau rasa…

4 jam ago

Mau Memecoin Murah? Ini Daftar Token di Bawah $1 yang Sedang Naik Daun!

Memecoin telah menjadi daya tarik tersendiri di dunia kripto, terutama bagi investor muda yang mencari…

5 jam ago

MLV Teknologi Mengundang Talent Terbaik untuk bergabung

MLV Teknologi, solution provider yang bergerak di bidang Audio-Visual dan IT, membuka lowongan untuk berbagai…

9 jam ago

Dinas Penataan Ruang Pemko Semarang Sambangi BP Batam

BATAM - Dinas Penataan Ruang Pemerintah Kota Semarang sambangi Direktorat Infrastruktur Kawasan Badan Pengusahaan Batam…

9 jam ago

SEOCon Forum Bali 2024: Tiket VIP Habis Terjual – Amankan Tiket Anda Sekarang!

SEOCon Forum Bali 2024, konferensi digital marketing terbesar di Asia Tenggara, dengan bangga mengumumkan bahwa…

14 jam ago

This website uses cookies.