Categories: KEPRI

UPDATE 23 Mei: Kepri Tambah 215 Kasus Covid-19, Kasus Aktif 2.016

KEPRI – Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Provinsi Kepulauan Riau mengumumkan penambahan 215 kasus baru terkonfirmasi positif Covid-19 pada Minggu(23/5/2021). Dengan penambahan ini, tercatat ada 14.657 kasus terkonfirmasi positif Covid-19 di Provinsi Kepulauan Riau.

Berdasarkan data Tim Gugus Kepri, tercatat penambahan 59 kasus baru di Kota Batam, 41 di Tanjungpinang, 83 di Karimun, dan 32 di Kepulauan Anambas.

Sementara itu tercatat penambahan 108 pasien sembuh dari Covid-19. 54 diantaranya berada di Batam, 1 di Tanjungpinang, 32 di Bintan, 9 di Karimun, dan 12 di Kepulauan Anambas.

Dengan penambahan ini, tercatat 12.322 pasien sembuh di Provinsi Kepulauan Riau. Tercatat penambahan 3 orang pasien Covid-19 yang meninggal dunia, 1 diantaranya di Batam dan 2 di Tanjungpinang.

Pasien Covid-19 yang menjalani perawatan (kasus aktif) bertambah menjadi 2.016 orang. Jumlah pasien meninggal bertambah menjadi 319 orang.

Berikut perkembangan Covid-19 di Provinsi Kepulauan Riau seperti dalam siaran pers Satgas Penanganan COVID-19 dan Pemulihan Ekonomi Provinsi Kepulauan Riau, Minggu(23/5/2021) malam:

Kota Batam: konfirmasi 8.335, kasus aktif 681, sembuh 7.477, meninggal 177. Kota Tanjungpinang: konfirmasi 2.963, kasus aktif 407, sembuh 2.488, meninggal 68.

Kabupaten Bintan: konfirmasi 1.279, kasus aktif 118, sembuh 1.133, meninggal 28. Kabupaten Karimun: konfirmasi 964, kasus aktif 285, sembuh 651, meninggal 28.

Kabupaten Lingga: konfirmasi 237, kasus aktif 124, sembuh 107, meninggal 6. Kabupaten Natuna: Konfirmasi 260, kasus aktif 147, sembuh 110, meninggal 3.

Kabupaten Kepulauan Anambas: konfirmasi 619, kasus aktif 254, sembuh 356, meninggal 9./RD_JOE

Redaksi - SWARAKEPRI

View Comments

Recent Posts

MAXY Academy Buka Sesi Konsultasi Gratis untuk Bantu Anak Muda Temukan Jalur Karier Digital

Jakarta, Kompas – Di tengah meningkatnya minat generasi muda untuk berkarier di dunia digital, masih…

2 jam ago

KA Bandara di Yogyakarta Catat Ketepatan Waktu 99,8% Selama Masa Angkutan Lebaran 2025

Yogyakarta — KA Bandara area Yogyakarta mencatat ketepatan waktu keberangkatan (on-time performance/OTP) yang sangat tinggi…

3 jam ago

Bitcoin Stabil di $84.000, Sentimen Pasar Masih Dibatasi Kekhawatiran Perang Dagang

Harga Bitcoin tercatat stabil pada level $84.447 pada Senin pagi (14/4), di tengah sentimen pasar…

9 jam ago

Mahasiswa Fashion Program BINUS UNIVERSITY Lakukan Immersion Trip ke Pekalongan: Mendalami Budaya, Menghidupkan Warisan dalam Karya

Dalam era globalisasi dan perkembangan industri fashion yang semakin dinamis, kebutuhan akan desainer yang tidak…

9 jam ago

Kuliner Favorit Keluarga: Bubur Ayam Jakarta 46 di Surabaya

Bubur Ayam Jakarta 46 di Surabaya jadi favorit keluarga karena menyajikan rasa autentik, topping lengkap,…

23 jam ago

Bukan Sekadar Agensi, Longetiv.id Hadir Sebagai Mitra Tumbuh Digital Bisnis Lokal

Rizki Dewantoro Luncurkan Longetiv.id: Agensi Digital Marketing Baru untuk Transformasi Bisnis di Indonesia Rizki Dewantoro…

23 jam ago

This website uses cookies.