Categories: KEPRI

UPDATE Covid-19 di Kepri 11 April: Negatif Bertambah jadi 199, Positif Tetap 23

BATAM – Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Provinsi Kepulauan Riau mengumumkan perkembangan data terbaru penanganan Covid-19 di Provinsi Kepulauan Riau, Sabtu (11/4/2020).

Jumlah pasien yang dinyatakan negatif(Test PCR) bertambah 6 kasus dari sebelumnya 193 menjadi 199 kasus, sementara pasien positif masih tetap 23 kasus. Sementara Hasil Rapid Tes, sebanyak 25 Reaktif dan 891 Non Reaktif.

Berikut adalah data penanganan Covid-19 di Kepri yang dirilis Tim Gugus Percepatan Penanganan Covid-19 Provinsi Kepulauan Riau pada Sabtu(11/4/2020).

Pasien Dalam Pengawasan(PDP): 158
Orang Dalam Pemantauan(ODP): 2121
Orang Tanpa Gejala(OTG): 534

Karimun

Pasien Dalam Pengawasan(PDP): 12
Orang Dalam Pemantauan(ODP): 247
Orang Tanpa Gejala(OTG): 22

Batam

Pasien Dalam Pengawasan(PDP): 90
Orang Dalam Pemantauan(ODP): 1469
Orang Tanpa Gejala(OTG): 111

Tanjungpinang

Pasien Dalam Pengawasan(PDP): 37
Orang Dalam Pemantauan(ODP): 157
Orang Tanpa Gejala(OTG): 269

Natuna

Pasien Dalam Pengawasan(PDP): 4
Orang Dalam Pemantauan(ODP): 154
Orang Tanpa Gejala(OTG): 3

Anambas

Pasien Dalam Pengawasan(PDP): 3
Orang Dalam Pemantauan(ODP): 13
Orang Tanpa Gejala(OTG): 0

Bintan

Pasien Dalam Pengawasan(PDP): 12
Orang Dalam Pemantauan(ODP): 75
Orang Tanpa Gejala(OTG): 129

Lingga

Pasien Dalam Pengawasan(PDP): 0
Orang Dalam Pemantauan(ODP): 6
Orang Tanpa Gejala(OTG): 0

(Redaksi)

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

KIK EBA Syariah BRI-MI JLB1 Jadi Tonggak Baru Investasi Syariah di Pasar Modal

JAKARTA - Perdana di Indonesia, produk Kontrak Investasi Kolektif Efek Beragun Aset Syariah (KIK EBA…

27 menit ago

BRI Region 6/Jakarta 1 Dukung Program Pemerintah Melalui Partisipasi dalam ASN Expo 2025

Jakarta, 13–14 November 2025 – BRI Region 6/Jakarta 1 turut berpartisipasi dalam gelaran ASN Expo…

2 jam ago

Mendorong UMKM Rental Motor Go Digital bersama YourBestie

Rental motor kini menjadi salah satu sektor transportasi yang tidak kalah penting dibandingkan rental mobil…

3 jam ago

ALFI CONVEX 2025 Resmi Dibuka, akan Dorong Transformasi Logistik Menuju Indonesia Emas 2045

Gelaran ALFI CONVEX 2025 pertama resmi dibuka dan berhasil menarik lebih dari 2000 pengunjung di…

4 jam ago

Program Desa Emas Dorong Pertumbuhan Ekononomi Desa Mandiri Melalui Kegiatan Golden Pitch – Demoday 2025

Jakarta, 8 November 2025 – Yayasan Inovasi Teknologi Indonesia (INOTEK), berkolaborasi dengan Yayasan Indonesia Setara,…

6 jam ago

Lintasarta Perkuat Peran Sentral sebagai Penggerak Konektivitas AI Indonesia

JAKARTA, Selasa 11 November 2025 – Sebagai AI Factory dari Indosat Ooredoo Hutchison (IOH) Group,…

6 jam ago

This website uses cookies.