Categories: Lingga

Vaksinasi di Singkep Barat Terus Digencarkan

LINGGA – Tanpa kata lelah, Camat Singkep Barat terus lakukan upaya dalam menyukseskan vaksinasi di Kabupaten Lingga.

Hal tersebut terlihat dari dilaksanakannya kegiatan vaksinasi di sekolah SMP Negeri 01 kecamatan Singkep Barat Kabupaten Lingga pada Sabtu (10/07/2021).

Menariknya dalam kegiatan vaksinasi kepada anak sekolah, Camat Singkep Barat kembali adakan doorprize dengan beberapa hadiah peralatan sekolah yang bertujuan untuk menyemangati dan menghilangkan rasa takut anak sekolah saat dilakukan penyuntikan vaksin.

Febrizal Taupik, Camat Singkep Barat mengatakan bahwa dalam hal ini kita berkomitmen untuk menyukseskan vaksinasi di kabupaten Lingga.

“Alhamdulillah pada kegiatan vaksinasi hari ini bejalan dengan sukses dan antusias siswa-siswi di SMP 01 Singkep Barat luar biasa sekali,” Jelas Taupik.

Febrizal Taupik dalam kegiatan ini  juga mengucapkan terima kasih atas kerja sama pihak Puskesmas Kecamatan Singkep Barat yang sudah bersusah payah dalam upaya menyukseskan vaksinasi di wilayah Kecamatan Singkep Barat sampai dengan saat ini.

Sementara Muhammad Wandi, siswa SMP 01 Singkep Barat mengaku senang setelah dilakukan vaksinasi.

“Iya Pak, kami merasa senang setelah dilakukan vaksinasi. Selain itu kami juga tidak merasa sakit setelah di suntik dan juga sampai saat ini kami juga tidak ada merasa ada gejala lah,” Ujar M. Wandi dengan raut wajah senyum./Ruslan

Redaksi

Recent Posts

BINUS @Bekasi Bukan Sekadar Kampus, Tapi Solusi Masa Depan SDM Indonesia

Indonesia tengah menghadapi tekanan ekonomi yang kompleks dan multidimensi. Ketidakstabilan global yang dipicu oleh ketegangan…

1 hari ago

Solo Terintegrasi, Stasiun dan Terminal Terhubung, Efisienkan Perjalanan Masyarakat Pada Saat Lebaran

PT Kereta Api Indonesia (Persero) terus berkomitmen untuk meningkatkan pelayanan dan kemudahan bagi para pelanggan,…

2 hari ago

MAXY Academy Buka Sesi Konsultasi Gratis untuk Bantu Anak Muda Temukan Jalur Karier Digital

Jakarta, Kompas – Di tengah meningkatnya minat generasi muda untuk berkarier di dunia digital, masih…

2 hari ago

KA Bandara di Yogyakarta Catat Ketepatan Waktu 99,8% Selama Masa Angkutan Lebaran 2025

Yogyakarta — KA Bandara area Yogyakarta mencatat ketepatan waktu keberangkatan (on-time performance/OTP) yang sangat tinggi…

3 hari ago

Bitcoin Stabil di $84.000, Sentimen Pasar Masih Dibatasi Kekhawatiran Perang Dagang

Harga Bitcoin tercatat stabil pada level $84.447 pada Senin pagi (14/4), di tengah sentimen pasar…

3 hari ago

Mahasiswa Fashion Program BINUS UNIVERSITY Lakukan Immersion Trip ke Pekalongan: Mendalami Budaya, Menghidupkan Warisan dalam Karya

Dalam era globalisasi dan perkembangan industri fashion yang semakin dinamis, kebutuhan akan desainer yang tidak…

3 hari ago

This website uses cookies.