Categories: Headlines

Wafid Buka-bukaan Soal Proyek Tender Hambalang

Jakarta – Eks Sesmenpora Wafid Muharam kembali diperiksa KPK. Kali ini, Wafid mengaku buka-bukaan soal proyek tender Hambalang. Dia membeberkan soal pembahasan proyek itu, termasuk bersama DPR.

“Kami yang bertanggung jawab, termasuk Menpora dong kan dia pimpinan. Saya sudah mencoba semaksimal mungkin membuka apa yang saya tahu apa yang saya lakukan,” kata Wafid usai diperiksa di KPK, Jl Rasuna Said, Kuningan, Jakarta, Selasa (4/12/2012).

Wafid diperiksa selama 7 jam sejak pukul 11.30 WIB. Wafid kembali menyebut soal siapa yang bertanggung jawab dalam proyek ini. Wafid diperiksa sebagai saksi untuk tersangka Dedi Kusnidar.

“Saya ini untuk melengkapi berkas untuk Dedi Kusdinar. Tadi bagaimana hubungan operasional saya dengan Pak Dedi, bagaimana proses lelang, bagaimana pembahasan di DPR,” terangnya.

Wafid mengaku penyidik tidak secara spesifik menyinggung Andi Mallarangeng. Namun ditegaskannya, Andi selaku menteri merupakan kuasa pengguna anggaran.

“Mengetahui dan bertanggung jawab dalam hal ini,” jelasnya.

(ndr/ndr) – sumber

Redaksi - SWARAKEPRI

Share
Published by
Redaksi - SWARAKEPRI
Tags: Korupsi

Recent Posts

PT Bambang Djaja Memperkenalkan Trafo Kering sebagai Solusi Efisien untuk Kebutuhan Listrik

PT Bambang Djaja, pabrik trafo terkemuka di Indonesia, dengan bangga memperkenalkan trafo kering sebagai solusi…

7 jam ago

Simbol Keberkahan dan Tradisi Ribuan Lampion Hiasi Dabo Singkep Sambut Imlek 2025

LINGGA – Menyambut Tahun Baru Imlek 2025 yang jatuh pada 29 Januari mendatang, suasana malam…

20 jam ago

Andrea Wiwandhana Sampaikan Belasungkawa untuk Korban Kebakaran di Glodok dan Los Angeles

Pendiri CLAV Digital, Andrea Wiwandhana, menyampaikan belasungkawa yang mendalam kepada para korban kebakaran yang baru-baru ini…

1 hari ago

Babak Baru Swarga Suites Bali Berawa Memulai Tahun 2025 dengan Proyek Perluasan

Swarga Suites Bali Besrawa resmi memulai tahap awal proyek perluasannya melalui upacara groundbreaking yang menjadi…

1 hari ago

Pelantikan Trump Bisa Jadi Pendorong Harga Bitcoin ke Titik Tertinggi Baru

Jakarta, 16 Januari 2025 - Bitcoin kembali menarik perhatian dunia setelah berhasil menembus angka psikologis…

1 hari ago

Casa Domaine Siapkan 2 Show Unit Baru – Full Furnished Premium Luxury dan 40 Unit Full Furnished, Siap untuk Disewakan Pada Awal Tahun 2025

Casa Domaine akan menghadirkan 2 Show Unit Premium Luxury pada awal Tahun 2025 ini. Kedua…

1 hari ago

This website uses cookies.