JAKARTA – KBA Yamaha Marine meluncurkan program undian berhadiah, YAMALUBE Bikin Geger di IIMS Hybrid 2022. Peluncuran program dilaksanakan bertepatan dengan pameran otomotif terbesar di Indonesia, IIMS Hybrid 2022, pada tanggal 1 April 2022.
Sulolipu Djamil Kobong, selaku General Manager Product & Sales mengatakan, program undian berhadiah “YAMALUBE Bikin Geger” ini dapat diikuti oleh seluruh pengguna pelumas YAMALUBE produk Marine atau produk mesin laut.
“Produk YAMALUBE marine ini, diperuntukan secara khusus untuk mesin-mesin yang digunakan di perairan, seperti Mesin Tempel atau Outboard Motor hingga Personal Water Craft atau Jetski,”ujarnya.
Ia menjelaskan, program ini dapat diikuti oleh seluruh masyarakat di seluruh Indonesia yang merupakan pengguna atau End User dari produk YAMALUBE.
“Program YAMALUBE Bikin Geger ini dibuat untuk memberikan nilai tambah dari penggunaan produk YAMALUBE dan meningkatkan kepercayaan public terhadap KBA Yamaha Marine,”terangnya.
Page: 1 2
Komite Penghapusan Bensin Bertimbal (KPBB) mengapresiasi langkah Grup MIND ID dalam membangun proyek ekosistem industri…
Palembang, 11 Juli 2025 - PT Kereta Api Indonesia (Persero) mulai tanggal 10 Juli 2025…
Dalam rangka memperkuat komitmen terhadap keberlanjutan lingkungan, PT Hino Finance Indonesia berkolaborasi dengan LindungiHutan dalam…
PT BRI Manajemen Investasi (BRI-MI) kembali mencatatkan prestasi membanggakan di tingkat regional. Dalam ajang Alpha…
REA menjalankan program SHINES untuk mendukung lebih dari 600 petani swadaya di Kutai, Kalimantan Timur,…
PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) atau ANTAM memperoleh apresiasi dari Indonesia Commodity & Derivatives Exchange…
This website uses cookies.