Categories: BISNIS

Aqisch Tawarkan Metode Belajar Bernuasa Islami

Dengan Fasilitas Lengkap Anak-anak Dijamin Betah Belajar

BATAM – www.swarakepri.com : Aqisch (Aqil Global Islamic School) merupakan sekolah Taman Kanak-kanak Islam yang menawarkan pendidikan dengan metode berlajar bernuansa Islami, pembinaan akhlak dan iman seperti belajar di rumah sendiri.

Menurut Kepala Sekolah Aqisch Ms Aisyah, saat ini pihaknya menawarkan promo perdana khusus bagi orang tua yang ingin mendaftarkan putra-putrinya masuk Taman Kanak-kanak. Menimba ilmu di Aqisch sambil
bermain dengan nuansa Islam yang kental dan pengukuhan budi pekerti. Selain itu, ditunjang dengan fasilitas yang lengkap dan nyaman sehingga membuat anak-anak betah belajar sambil bermain.

“Memang tahun ini merupakan tahun ajaran perdana bagi sekolah ini, tetapi kami juga berharap dan kami tetap berupaya untuk memberikan yang terbaik bagi para seluruh siswa. Kami menjamin anak-anak akan betah belajar dengan dukungan fasilitas yang nyaman,” tutur Aisyah.

Aisyah juga mengatakan, pihaknya memfasilitasi anak-anak didik dengan guru-guru yang berpengalaman dan langsung didatangkan dari Jakarta. Sedangkan tujuan pendidikan yang di bina oleh Aisyah, agar semua siswa bisa mendapatkan ilmu umum yang dipadukan dengan ilmu agama, serta memiliki intelektual yang tinggi.

Aisyah menambahkan, selain belajar, pihaknya juga menyedaikan layanan penitipan anak, dan les privat terbuka untuk umum, sedangkan batas umur yang di terima Aisyah mulai dari 2-6 tahun.

“Kami sebenarnya berkomitmen untuk mencerdaskan generasi bangsa, dan tidak hanya menerima murid sekolah saja, namun berbagai kegiatan kami adakan disekolah ini. Kami menerima penitipan anak, dan les privat terbuka untuk umum bagi yang ingin bergabung bersama kami di sekolah ini. Untuk satu kelas rata-rata 15 orang, karena dengan jumlah yang segitu, bisa lebih terakomodir dengan baik, sehingga siswa bisa mencerna apa yang telah di ajarkan oleh guru. Untuk biaya pendidikan sangat terjangkau,” pungkas Aisyah.

Bagi para orang tua yang ingin mendaftarkan putra putrinya khusus di bulan Mei dan Juni, kami akan memberikan diskon sampai 70 % uang pendaftaran. Kami juga membuka pendaftaran siswa les tari, musik, berenang, membaca dan menghafal qur’an untuk semua usia dan kami juga menyediakan terapi pijat bayi untuk menstimulasi darah dan gerak motorik anak.

Bagi yang tertarik untuk menyekolahkan anaknya di Aqisch, sekolah yang bernuansa islami dengan pembinaan karakter siswa yang islami, silahkan daftarkan anak kesayangan anda di Komplek Rosedale Blok E. No 117 Batam Centre Batam. Untuk informasi lebih lanjut silahkan hubungi di nomor 0778461818. (Rini)

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Future Makers 2025: BINUS Bandung Tampilkan Semangat Creative Technology untuk Masa Depan

Bandung, 28 Oktober 2025 — Rangkaian kegiatan Future Makers 2025 yang diselenggarakan oleh BINUS University…

4 jam ago

Jaksa Cabut Banding Kasus TPPU Judi Online W88, Ini Kilas Balik Kasusnya

BATAM - Jaksa Penuntut Umum(JPU) Kejaksaan Negeri Batam telah mencabut perkara banding kasus tindak pidana…

4 jam ago

Misbakhun Dorong Skema Likuiditas dan Insentif Pajak untuk Sukseskan Program 3 Juta Rumah Prabowo

Ketua Komisi XI DPR RI Mukhamad Misbakhun mengusulkan penguatan skema likuiditas dan insentif fiskal bagi…

5 jam ago

Sidang Tuntutan Kasus Mini Lab Narkoba 2 Kali Tunda, Tuntutan Belum Siap Hingga Data SIPP PN Batam Sempat Gangguan

BATAM - Sidang Kasus Clandestine Mini Lab (Laboratorium Mini Rahasia) narkotika di Apartemen Kawasan Harbour…

6 jam ago

pixiv × hololive Indonesia Gelar “hololive Indonesia Art Battle!

Perusahaan pixiv Inc. yang kantor pusatnya berada di Shibuya, Tokyo dengan Yasuhiro Niwa sebagai CEO,…

7 jam ago

Resmi Hadir di Jakarta, Yumindo Gorden & Interior Memperkenalkan Standar Baru

JAKARTA, 4 Nopember 2025 – Yumindo Gorden & Interior, penyedia solusi penutup jendela terkemuka, hari…

10 jam ago

This website uses cookies.