Categories: DUNIA

Awkwafina Jadi Wanita Asia Pertama Pemenang Golden Globe

Aktris Awkwafina mencetak sebuah sejarah baru karena berhasil membawa pulang penghargaan kategori aktris terbaik untuk komedi atau musikal melalui perannya dalam film “The Farewell” di Golden Globe 2020 yang berlangsung di Beverly Hills, Amerika Serikat.

Ia pun menjadi wanita Asia pertama yang memenangkan kategori aktris terbaik di ajang penghargaan ke-77 itu. Hal ini juga menjadi kemenangan pertama dan nominasi pertama bagi Awkwafina.

Aku baru tahu fakta ini. Ini luar biasa dan perasaan lainnya. Aku ingin mempersembahkan (kemenangan) ini pada ayahku, Wally. Sudah kubilang aku akan mendapat pekerjaan, Ayah.,” kata Awkwafina dan disambut tawa dari pada hadirin yang berada di lokasi acara.

(Dan) kepada nenekku, sahabatku, wanita yang membesarkanku,” sambung dia.

Dan diakhir pidato kemenangannya, ia juga menyebut mendiang ibunya, Tia.

Dan untuk ibuku, yang selalu kuharapkan mengawasi dari suatu tempat di atas sana. Aku harap dia menonton sekarang. Terima kasih semua.” tutupnya.

Berkat kemenangan yang diraihnya, ia juga berterima kasih kepada sutradara Lulu Wang. Dan empat aktris lainnya yang menjadi nomine kategori itu, yakni Cate Blanchett di film “Where’d You Go Bernadette?”, Ada de Armas“Knive Out”, Beanie Feldstein “Booksmart” dan Emma Thompson “Late Night”.

Sumber: Indozone.id

Issam - SWARAKEPRI

Recent Posts

BARDI Smart Home: Dari Garasi ke 4 Juta Pengguna – Apa Rahasianya?

Ketika banyak perusahaan lokal berjuang untuk bertahan hidup di tengah krisis pandemi, BARDI Smart Home…

20 menit ago

Elnusa Petrofin Kembali Gelar Program CSR ASIAP untuk Kurangi Sampah Laut di Desa Serangan, Bali

BALI - Permasalahan lingkungan akibat sampah plastik masih menjadi tantangan serius bagi kelestarian ekosistem laut…

7 jam ago

Uji Kompetensi Bahasa Inggris, 32 Tim Peserta Ikuti Yos Sudarso Debating Championship 2024

BATAM - Yos Sudarso Debating Championship 2024 mulai digelar hari ini, Sabtu (21/09/2024). Kepala Sekolah…

7 jam ago

Gugatan HNSI Batam terhadap Kapal MT Arman 114 Diputus N.O

BATAM – Majelis Hakim Pengadilan Negeri Batam menjatuhkan putusan Niet Ontvankelijke Verklraad(N.O) atas gugatan Perbuatan…

7 jam ago

Inovasi Pengembangan Infrastruktur, BP Batam Dianugerahi Awarding tvOne

BATAM - Badan Pengusahaan Batam (BP Batam) mendapatkan Penghargaan Inovasi Pengembangan Infrastruktur dalam Malam Penganugerahan…

8 jam ago

BRI-MI Raih Penghargaan sebagai The Most Popular Brand of the Year 2024

BRI Manajemen Investasi (BRI-MI) kembali menorehkan prestasi. Kali ini, BRI-MI diganjar penghargaan yang diberikan oleh…

10 jam ago

This website uses cookies.