Categories: OLAHRAGA

Cristiano Ronaldo Segera Hengkang dari Real Madrid

LISBON – Bintang Real Madrid Cristiano Ronaldo dilaporkan sudah mengucapkan selamat tinggal kepada rekan setimnya. Laporan ini menguatkan kabar kepergian Ronaldo dari Real Madrid pada bursa transfer musim panas.

“Saya meninggalkan Real Madrid. Saya telah membuat keputusan dan tidak ada perubahan,” ujar Ronaldo yang saat ini bersama rekan-rekannya di Timnas Portugal.

Pemain 32 tahun itu dikabarkan sangat terkejut dengan kasus pajak yang menjeratnya. Dia dituduh melakukan penggelapan pajak sebesar 13 juta pound sterling.

Dilansir Marca, Ronaldo yang sudah mengemas 406 gol dalam 394 pertandingan sejak membela Los Blancos dari Manchester United dengan nilai transfer 80 juta pound sterling tahun 2009, tidka ingin mengubah keputusannya untuk meninggalkan Bernabeau.

Setidaknya butuh uang sebesar 874,88 juta pound sterling untuk bisa memboyong pemain asal Portugal itu buat klub peminatnya. Apalagi tahun lalu, Ronaldo belum lama meneken kontrak baru selama lima tahun.

 

Editor : Roni Rumahorbo

Sumber : Marca/Beritasatu.com

Roni Rumahorbo

Recent Posts

PT Bambang Djaja Memperkenalkan Trafo Kering sebagai Solusi Efisien untuk Kebutuhan Listrik

PT Bambang Djaja, pabrik trafo terkemuka di Indonesia, dengan bangga memperkenalkan trafo kering sebagai solusi…

8 jam ago

Simbol Keberkahan dan Tradisi Ribuan Lampion Hiasi Dabo Singkep Sambut Imlek 2025

LINGGA – Menyambut Tahun Baru Imlek 2025 yang jatuh pada 29 Januari mendatang, suasana malam…

21 jam ago

Andrea Wiwandhana Sampaikan Belasungkawa untuk Korban Kebakaran di Glodok dan Los Angeles

Pendiri CLAV Digital, Andrea Wiwandhana, menyampaikan belasungkawa yang mendalam kepada para korban kebakaran yang baru-baru ini…

1 hari ago

Babak Baru Swarga Suites Bali Berawa Memulai Tahun 2025 dengan Proyek Perluasan

Swarga Suites Bali Besrawa resmi memulai tahap awal proyek perluasannya melalui upacara groundbreaking yang menjadi…

1 hari ago

Pelantikan Trump Bisa Jadi Pendorong Harga Bitcoin ke Titik Tertinggi Baru

Jakarta, 16 Januari 2025 - Bitcoin kembali menarik perhatian dunia setelah berhasil menembus angka psikologis…

1 hari ago

Casa Domaine Siapkan 2 Show Unit Baru – Full Furnished Premium Luxury dan 40 Unit Full Furnished, Siap untuk Disewakan Pada Awal Tahun 2025

Casa Domaine akan menghadirkan 2 Show Unit Premium Luxury pada awal Tahun 2025 ini. Kedua…

1 hari ago

This website uses cookies.