Categories: PERISTIWA

Diduga Korban Tabrak Lari, Seorang Warga Kapau Tewas Terkapar di Ulu Aia

LimaPuluh Kota – Diduga menjadi korban tabrak lari, seorang pemuda bernama Dede Febrian (20) tahun ditemukan tewas di jalan raya Sumbar Riau tepatnya kawasan Ulu Aia ketinggian harau Kabupaten Limapuluh kota.

Korban yang kemudian diketahui warga Kapau Tilatang Kamang Kabupaten Agam ditemukan tergelak pada pukul 14.30 WIB, Senin(7/1/2019).

Disamping korban juga ikut ditemukan kendaraan bermotor roda dua jenis vario dengan nomor polisi BA 3214 LA yang diduga milik korban.

Dari informasi yang berhasil dihimpun Polres Limapuluh Kota, korban diduga ditabrak oleh mobil pick up dengan nomor Polisi BM 9075 RF. Ironisnya setelah menabrak korban pelaku langsung kabur melarikan diri meninggalkan korban tewas terkapar.

Saat ini korban sudah berada di RSUD Adnan WD Payakumbuh sementara pihak keluarga sudah dalam perjalanan ke rumah sakit.

 

 

Penulis : Rio

Editor   : Rudiarjo Pangaribuan

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Tragedi KM Putri Sakinah: Gerak Cepat Polda NTT, Penanganan Tuntas dan Transparan

Kupang, NTT, 14 Januari 2026 – Tragedi tenggelamnya kapal wisata semi-phinisi KM Putri Sakinah di perairan…

3 jam ago

KA Pandanwangi Tembus 1,15 Juta Penumpang di 2025, Andalan Mobilitas Wisata Tapal Kuda

Jember, Januari 2026 – Kinerja layanan KA Pandanwangi relasi Jember – Ketapang PP terus menunjukkan…

8 jam ago

Ini Tanggapan Bittime Terkait Dampak Inflasi Amerika Serikat dan Kebijakan Tarif Trump Pekan Ini

Jakarta, 13 Januari 2026 - Pasar aset kripto saat ini sedang berada dalam fase konsolidasi yang…

9 jam ago

Antisipasi Libur Isra Miraj 15–18 Januari, KAI Daop 1 Jakarta Sediakan 158 Ribu Tempat Duduk

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 1 Jakarta mengantisipasi peningkatan mobilitas masyarakat pada libur…

16 jam ago

Optimasi Hilirisasi Bauksit Nasional, Ciptakan Nilai Tambah Hingga US$3,8 triliun

JAKARTA – Langkah Indonesia untuk meningkatkan nilai tambah dari sumber daya alam mineral bauksit, menjadi…

18 jam ago

Topremit Kembali Raih Award “Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025” dari BI

Topremit kembali menyabet penghargaan bergengsi dari Bank Indonesia sebagai ‘Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025’. Melalui acara…

1 hari ago

This website uses cookies.