TANJUNGPINANG – Sebagai salah satu upaya untuk menstabilkan harga khususnya bahan pangan di bulan Ramadhan, Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Kepri berencana bakal menggelar bazar murah Ramadhan di bulan ramadhan mendatang.
Hal ini disampaikan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Kepri Burhanuddin di Tanjungpinang, Senin (29/4/2019).
“Insyaallah, kita bakal gelar bazar murah tiap Ramadhan dan tahun ini juga akan sama,” ungkap Burhanuddin.
Menurut Burhanuddin, Bazar Murah Ramadhan ini merupakan salah satu program pemerintah untuk menstabilkan harga bahan pokok pada bulan ramadhan.
“Setiap tahun kita lakukan, dan insyaallah tahun ini juga sama,” tegas Burhanuddin.
Menurut Burhanuddin, dengan adanya bazar murah Ramadhan ini juga diharapkan dapat membantu masyarakat untuk mendapatkan bahan kebutuhan khususnya pangan dengan harga yang lebih murah.
“Dengan begitu harga juga dapat stabil,” tegas Burhanuddin.
Sumber : Kepriprov.go.id
Dalam perhelatan Konferensi Perubahan Iklim Dunia COP30, MIND ID Group menegaskan bahwa masa depan industri…
Komite Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) PT KAI Daop 1 Jakarta kembali menyalurkan bantuan…
PT Kereta Api Indonesia (Persero) mulai menerapkan aturan baru bagi pelanggan yang membawa power bank…
BATAM – Sebanyak 694 berisi limbah elektronik(e-waste) dari Amerika Serikat sudah masuk di Pelabuhan Batu…
Tanggal 12 September 2025, SMA & SMK Yapenda menggelar acara “Storytelling Techniques to Make Your…
PT Kereta Api Indonesia (Persero) menetapkan kesiapan penuh menghadapi Masa Angkutan Natal 2025 dan Tahun…
This website uses cookies.