Categories: OLAHRAGA

Fakta Menarik Jelang Laga Liverpool vs Arsenal

ANFIELD – Liverpool bakal menjamu Arsenal di Stadion Anfield. Duel ini jadi kesempatan manis bagi Liverpool untuk kembali masuk zona Liga Champions.

Liverpool saat ini ada di posisi kelima klasemen Liga Inggris dengan nilai 49 poin, selisih satu angka dari Arsenal yang ada di posisi keempat. Dengan Arsenal masih memiliki satu laga lebih banyak, maka ‘The Reds’ wajib menaklukkan Arsenal bila tak ingin makin tertinggal dalam perburuan tiket Liga Champions.

– Meski tampil di Anfield, bukan berarti Liverpool bisa jemawa. Pasalnya dari sembilan laga kandang terakhir di ajang Liga Inggris, Liverpool hanya mampu sekali menang atas Arsenal. Delapan laga lainnya berakhir dengan lima hasil seri dan tiga kekalahan.

– Liverpool belum pernah kalah dalam 12 laga melawan tim papan atas musim ini. Catatan mereka adalah tujuh kali menang dan lima kali imbang.

Page: 1 2

Roni Rumahorbo

Recent Posts

AI Connect for Pegiat Literasi di Aceh, Sorot Peran AI dalam Kepenulisan

AI Connect for Pegiat Literasi di Telkom AI Connect Aceh menghadirkan 68 peserta dalam diskusi…

53 detik ago

Karuna Kreativ Transformasi Restoran F&B dari Sepi Menjadi Penuh Waiting List

Jakarta, 18-Nov-2025– Karuna Kreativ, agensi media sosial pertama di Indonesia yang khusus melayani industri F&B, berhasil membawa…

3 jam ago

Cloud DevFest Bandung 6 Desember 2025: Tingkatkan Persaingan Kerja dengan Cloud dan AI

Siap hadapi badai persaingan AI? Kunci sukses tech talent Indonesia ada di CLOUD DevFest Bandung…

7 jam ago

Siswa Sekolah Rakyat Bandung Barat Sampaikan Apresiasi kepada Presiden Prabowo atas Renovasi Kementerian PU

Suasana semangat belajar yang baru kini dirasakan oleh para peserta didik di Sekolah Rakyat Menengah…

7 jam ago

KAI Daop 1 Jakarta Gelar “Edutrain Anak Indonesia Hebat” Bersama Ditjen PAUD Dikdasmen

Dalam rangka mendukung edukasi keselamatan transportasi serta mengenalkan dunia perkeretaapian sejak usia dini, PT Kereta…

7 jam ago

5 Tantangan Besar di Balik Bisnis Sewa Motor di Indonesia

Di tengah meningkatnya kebutuhan mobilitas di berbagai kota, layanan sewa motor terus menjadi pilihan utama…

7 jam ago

This website uses cookies.