Categories: BISNIS

FIFGROUP Raih Corporate Reputation Awards 2022

JAKARTA – Lagi, PT Federal International Finance (FIFGROUP), yang merupakan anak perusahaan PT Astra International Tbk dan bagian dari Astra Financial, berhasil meraih penghargaan yang diberikan oleh The Iconomics dalam acara Indonesia PR Awards 2022, pada Jumat, 29 Juli 2022.

Dalam kesempatan yang berbahagia tersebut, FIFGROUP menerima penghargaan Corporate Reputation Awards 2022 kategori Pembiayaan Di Atas Rp 15 Triliun.

Penghargaan itu diterima oleh Corporate Communication and Corporate Social Responsibility (CSR) Deputy Division Head FIFGROUP, Robertus Benny Dwi Koestanto secara virtual.

Corporate Communication Department FIFGROUP <corporatecommunication@fifgroup.astra.co.id> Lampiran12.35 (7 jam yang lalu) kepada Charles, Ganjar, Rembianov, Ayu, rinaldiramadhani21@gmail.com Kepada : Yth. Bapak/Ibu Media Di Tempat Selamat siang, Salam sehat dan salam sukses bagi kita semua. Kembali, FIFGROUP meraih penghargaan Corporate Reputation Awards 2022 kategori Pembiayaan Di Atas Rp 15 Triliun dalam gelaran Indonesia PR Awards 2022, pada Jumat, 29 Juli 2022. Berikut kami sampaikan Press Release beserta 2 alternatif foto, yang kami sampaikan kepada Bapak/Ibu Redaksi. Caption Foto 1 : FIFGROUP meraih penghargaan Corporate Reputation Awards 2022 kategori Pembiayaan Di Atas Rp 15 Triliun. Penghargaan itu diterima oleh Corporate Communication and Corporate Social Responsibility (CSR) Deputy Division Head FIFGROUP, Robertus Benny Dwi Koestanto secara virtual, pada Jumat, 29 Juli 2022.

Benny, dalam glory speech menyampaikan rasa terima kasih dan apresiasi atas penghargaan yang diberikan.

“Terima kasih kepada The Iconomics, Founder and CEO The Iconomics, Pak Bram S. Putro, dan tim serta dewan juri, atas kepercayaan dan penghargaan Corporate Reputation Awards 2022, yang diberikan kepada FIFGROUP. Semoga penghargaan ini dapat menjadi suntikan semangat bagi kami agar terus bersemangat dan mempertahankan reputasi yang positif sehingga dapat memberikan manfaat bagi banyak orang,”ujarnya.

Public relations (PR) adalah garda terdepan dalam mengawal citra dan reputasi positif perusahaan. Corporate Reputation Awards 2022 diberikan atas penelitian yang dilakukan dan pemikiran bahwa publisitas memainkan peran yang besar dalam membangun reputasi perusahaan.

Page: 1 2

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Fungsi Surfaktan pada Sabun Pencuci Piring

Surfaktan dalam pencuci piring berperan penting dalam mengangkat kotoran, meningkatkan daya larut noda, serta menjaga…

5 jam ago

WSBP Raih 2 Penghargaan pada Anugerah BUMN 2025

PT Waskita Beton Precast Tbk (kode saham: WSBP) kembali mencatatkan prestasi dengan meraih penghargaan pada…

6 jam ago

Rayakan Halal Bihalal dengan Gaya di Relish Bistro – Fraser Residence Menteng Jakarta

Musim perayaan telah tiba! Tidak ada cara yang lebih sempurna untuk merayakan Halal Bihalal selain…

6 jam ago

7 Pilihan Bisnis Online yang Bisa Membawa Cuan Bagi Pemula di Tahun 2025

Jakarta, 21 Maret 2025 - Memulai bisnis online kini semakin mudah, bahkan bagi pemula tanpa…

7 jam ago

48% Keterlambatan Tumbuh Kembang Anak Terdeteksi Terlambat: Bee Genius Development Center Hadir di Alam Sutera

Tangerang Selatan, 21 Maret 2025 – Studi terbaru mengungkapkan fakta mengejutkan: 48% kasus keterlambatan perkembangan…

8 jam ago

MAXY Academy Dorong Kreator Konten Kuasai Editing Video Lewat Workshop Interaktif Gratis

Jakarta, 22 Maret 2025 – MAXY Academy telah sukses menggelar workshop "Video Editing for Content…

10 jam ago

This website uses cookies.