Categories: BISNIS

FranchiseOne Menyajikan TahuGo dan Bebek Terminal: Dari Camilan Lokal ke Panggung Global

Jakarta, 9 Februari 2025 – Pada hari ketiga acara “FranchiseOne Open House: Your Business Starter Kit,” Pada hari terakhir talkshow yang dilakukan bertema”Franchising, From Local to Global.” Acara ini akan berlangsung di Main Atrium Central Park Mall dan menampilkan dua merek terkemuka dalam industri kuliner, TahuGo dan Bebek Terminal. Dalam sesi ini, para peserta akan mendapatkan wawasan mendalam tentang strategi ekspansi global dan tantangan yang dihadapi oleh pelaku bisnis ketika membawa produk lokal ke masyarakat luas bahkan sampai market internasional.

Tommy Kurniawan, CEO & Founder Bebek Terminal, dan Tjoek Widharyoko, CMO TahuGo, berbagi pengalaman mereka dalam mengembangkan makanan sehari-hari yang sudah sangat diterima oleh masyarakat Indonesia. Tommy Kurniawan mengungkapkan bagaimana Bebek Terminal, yang dikenal dengan menu bebeknya yang lezat, dengan sambal uleg khas lampung, berhasil menarik perhatian di berbagai kota besar, bahkan sekarang sudah ready kemasan FMCG (Fast Moving Consumer Good) yang sudah bisa dibawa ke manca negara, sementara Tjoek Widharyoko membahas inovasi dan strategi yang mendorong TahuGo untuk terus tumbuh sebagai salah satu merek tahu yang disukai di seluruh Indonesia, berkembang pesat hingga 500 cabang.

Dengan kemitraan dengan sistem autopilot, Bebek Goreng Terminal mempertahankan mutu dan kualitasnya, serta selalu ada inovasi dan pemahaman mendalam tentang pasar lokal hingga global demi menyikapi persaingan yang semakin ketat, ungkap CEO dari merek bebek goreng dnegan slogan “kenyang tapi masih bisa makan”

Sesi ini bertujuan untuk menginspirasi para calon pengusaha dan pemilik merek agar mengeksplorasi potensi ekspansi ke pasar internasional. Diskusi akan menyoroti pentingnya strategi pemasaran, adaptasi budaya, dan pemahaman akan kebutuhan konsumen di pasar yang berbeda.FranchiseOne berkomitmen untuk menciptakan dampak positif melalui ekosistem waralaba yang berkelanjutan, dan bekerja sama dengan merek-merek lokal yang memiliki visi besar. Dengan dukungan dari Agung Podomoro Land Group, acara ini bukan hanya menjadi ajang berbagi pengetahuan, tetapi juga kesempatan bagi peserta untuk membangun jaringan yang berharga dalam dunia bisnis.

Tentang FranchiseOne

FranchiseOne merupakan perusahaan startup asli Indonesia yang di dirikan di tahun 2024. Perusahaan yang berlokasi di SCBD (Sudirman Central Business District) Jakarta ini, dinaungi oleh PT Revolusi Teknologi Internasional.
Press Release ini juga sudah tayang di VRITIMES
Pondra - SWARAKEPRI

Recent Posts

Thermax Hadirkan Solusi Pemanas Proses Listrik untuk Dukung Transisi Energi Bersih di Indonesia

Dalam upaya mendukung percepatan transisi energi bersih di Indonesia, Thermax, perusahaan solusi energi dan lingkungan…

1 jam ago

Konflik Lahan di Desa Memanas, Kades Tinjul Tempuh Jalur Hukum

LINGGA - Konflik lahan di Desa Tinjul, Kabupaten Lingga, akhirnya memasuki babak baru. Kepala Desa…

2 jam ago

Masa Angkutan Lebaran 2025, Lebih dari 343 Ribu Penumpang Gunakan LRT Sumsel

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Divisi Regional III Palembang bersama Balai Pengelola Kereta Api Ringan…

3 jam ago

Paskah yang Bermakna dengan Aktivitas Keluarga Penuh Kehangatan

Suasana penuh kehangatan dan harapan baru mulai terasa. Paskah hadir kembali membawa pesan tentang kasih,…

6 jam ago

PT PAMA Gandeng Port Academy Tingkatkan Kompetensi SDM Lewat Diklat Jetty Master

Pada Maret 2025, Port Academy bekerja sama dengan PT Pamapersada Nusantara menyelenggarakan Diklat Jetty Master…

6 jam ago

BINUS @Bandung Kukuhkan Guru Besar, Wujud Komitmen dalam Mendukung dan Membangun Industri Kreatif yang Kompetitif

BINUS @Bandung dengan bangga mengukuhkan Prof. Nugroho Juli Setiadi, S.E., M.M., Ph.D. sebagai Guru Besar…

8 jam ago

This website uses cookies.