Categories: BISNIS

Isu Teroris Tak Pengaruhi Investor ke Batam

BATAM – Isu teroris yang santer belakangan ini, tidak mengurangi niat para investor untuk menanamkan modalnya di Kota Batam.

 

“Sama sekali isu-isu teroris tak ada pengaruh kepada investor, dan tak ada yang khawatir dengan terorisme,” ujar Direktur Promosi dan Humas BP Batam, Purnomo Andiantono kepada Swarakepri.com, Selasa (6/9/2016).

 

Dia menegaskan isu tersebut tidak mengurungkan niat investor Singapura berinvestasi di Batam.

 

“Hari ini kita malah bicara tentang rencana Investasi ke depan di Batam Bintan Karimun (BBK), dengan Economic Development Board (EDB) Singapore,” lanjut Andi.

 

BP Batam kata Andi, mendukung kinerja Kepolisian untuk untuk lebih meningkatkan keamanan, terutama menangkal aksi-aksi terorisme.

 

“Kita dukung kinerja Kepolisian untuk terus menerus meningkatkan keamanan di Batam, karena itu syarat utama agar iklim Investasi bisa kondusif,” terangnya.

 

Menurutnya, jika Batam aman tentunya iklim investasi bisa semakin bergairah, dan investor semakin banyak yang menanamkan modalnya.

 

“Tentunya Perekonomian Batam akan sejahtera, apalagi pelayanan i23J dan KILK sudah diluncurkan,”pungkasnya.

 

 

RONI RUMAHORBO

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Halo Robotics Sukses Gelar Drone Talks @ The Mulia, Dorong Inovasi Keamanan dengan Otomasi & AI

Halo Robotics dengan bangga mengumumkan kesuksesan acara Drone Talks @ The Mulia yang diselenggarakan pada…

1 jam ago

Jelang Keputusan The Fed: Bitcoin Melonjak Hampir USD $60.000 Lagi

Harga Bitcoin kembali mengalami koreksi dan turun di bawah USD $60 ribu, menjelang keputusan suku bunga…

2 jam ago

BARDI Smart Home: Dari Garasi ke 4 Juta Pengguna – Apa Rahasianya?

Ketika banyak perusahaan lokal berjuang untuk bertahan hidup di tengah krisis pandemi, BARDI Smart Home…

3 jam ago

Elnusa Petrofin Kembali Gelar Program CSR ASIAP untuk Kurangi Sampah Laut di Desa Serangan, Bali

BALI - Permasalahan lingkungan akibat sampah plastik masih menjadi tantangan serius bagi kelestarian ekosistem laut…

10 jam ago

Uji Kompetensi Bahasa Inggris, 32 Tim Peserta Ikuti Yos Sudarso Debating Championship 2024

BATAM - Yos Sudarso Debating Championship 2024 mulai digelar hari ini, Sabtu (21/09/2024). Kepala Sekolah…

10 jam ago

Gugatan HNSI Batam terhadap Kapal MT Arman 114 Diputus N.O

BATAM – Majelis Hakim Pengadilan Negeri Batam menjatuhkan putusan Niet Ontvankelijke Verklraad(N.O) atas gugatan Perbuatan…

10 jam ago

This website uses cookies.