Categories: BISNIS

Jajaran Perusahaan Peraih Top CSR of The Year 2022

Namun pada penyelenggaraan TOP CSR OF THE YEAR tahun 2022 kali ini terjadi perubahan yang cukup signifikan dimana perusahaan lebih fokus terhadap Bantuan Sosial Masyarakat yang mendominasi dengan 26,62%, disusul Bantuan Kesehatan dan Bantuan Pendidikan dengan 18,63%, Bantuan Lingkungan dengan 14,45%, Pemberdayaan Ekonomi (UMKM) dengan 11,41% dan terakhir Bantuan Bencana Alam dengan 10,27%.

“Dari data tersebut, mengindikasikan ketika kasus Covid-19 mulai melandai, ketika pemerintah mulai mengendurkan kebijakan PPKM, perusahaan lebih dominan menyalurkan dana CSR-nya untuk kegiatan Sosial Kemasyarakatan baru kemudian untuk bidang-bidang lainnya,” jelas Tri Raharjo.

Sementara untuk para peraih Top Corporate Social Responsibility of The Year 2022 dari 100 pemenang di antaranya PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk, Kalla Group, PT Asuransi Jiwa Manulife Indonesia, PT Signify Commercial Indonesia, PT Telekomunikasi Seluler (Telkomsel), PT PP (Persero) Tbk, PT Avia Avia Tbk, PT Semen Gresik, PT Pembangkitan Jawa Bali, PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) dan lain sebagainya./TrasNCo

Page: 1 2 3

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

AFJ Gelar Festival Mini Suarakan Kesejahteraan Ayam Petelur

YOGYAKARTA - Animal Friends Jogja (AFJ) kembali menghadirkan AFJ F.A.I.R #2 (Farmed Animals Initiative Response)…

2 hari ago

NextHub Global Summit 2024: Kolaborasi Kemenkominfo dan Nexticorn Foundation Dorong Ekosistem Startup Nasional

Kementerian Kominfo dan Nexticorn Foundation akan menyelenggarakan NextHub Global Summit 2024 di Bali, 23-25 September,…

2 hari ago

Direktur PT Inti Hosmed jadi Tersangka Kasus Penipuan Rp9,6 Miliar

SLEMAN - Kepolisian Resor Kota(Polresta) Sleman, Yogyakarta menetapkan Direktur PT Inti Hosmed selaku pengembang kawasan…

2 hari ago

Myaku-Myaku Maskot Resmi World Expo 2025 Osaka Tampil Perdana di Jakarta

Myaku-Myaku, maskot resmi World Expo 2025 Osaka, memulai debutnya di Indonesia dalam acara Jak-Japan Matsuri…

2 hari ago

Menepis Orang Dalam Menggunakan Teknologi AI

Praktik 'orang dalam' dalam rekrutmen masih menjadi masalah? Jangan khawatir! Talentsprintz hadir sebagai solusi inovatif…

2 hari ago

Port Academy Bantu Anda Mengelola Barang Berbahaya di Pelabuhan dengan Sertifikasi IMDG Code

Port Academy menawarkan solusi komprehensif bagi tenaga kerja di pelabuhan yang ingin meningkatkan keterampilan dalam…

2 hari ago

This website uses cookies.