Categories: PERISTIWA

Kronologi Penemuan Mayat Pria di Parit Belakang RS Awal Bros Batam

BATAM – Edymannto Sinaga, warga Tembesi ditemukan tewas membusuk di parit belakang Rumah Sakit’ Awal Bros Batam, Selasa(20/7/2021) siang.

Mayat korban ditemukan dalam posisi tergelatak di depi parit, menggunakan kaos hitam lengan panjang dan celana hitam. Mayat korban dibawa ke Rumah Sakit Bhayangkara Polda Kepri untuk diotopsi.

Korban Ditemukan Warga saat Memancing

Mayat Edymanto Sinaga ditemukan dua warga saat hendak memancing di tepi parit Perumahan Winner Kencaba Maisonette, Selasa (20/7/2021) pukul 13.00 WIB.

Asep, salah seorang sekuriti perumahan, mengatakan, mayat korban ditemukan pertama kali oleh dua warga yang hendak memancing.

“Ada dua warga yang hendak memancing bilang ke saya ada mayat laki-laki di tepi parit,” kata Asep.

Selanjutnya Asep langsung turun ke parit dan melihat kondisi mayat korban dalam posisi tengkurap.

“Saya langsung turun ke parit dan melihat kondisi jasad dalam posisi tengkurap,” ujarnya.

Korban Tidak Pulang ke Rumah Beberapa Hari

Salah seorang kerabat korban mengungkapkan, korban sudah beberapa hari tidak pulang ke rumah. “Tetangga kami di Tembesi, dan sudah beberapa hari tak pulang ke rumah,” ujarnya dilokasi penemuan mayat korban.

Page: 1 2 3

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Lebih dari Sekadar Jual-Beli Alat Tulis, Tokojadi Buka Ruang Promosi Gratis Bagi Pelanggan

Melanjutkan semangat tahun akselerasi yang didasari nilai integritas, Tokojadi kembali meluncurkan inisiatif baru yang berfokus…

8 jam ago

RevComm Tunjuk Hargunadi Soemantri sebagai Country Manager Indonesia

Jakarta, 14 Januari 2026 — RevComm Inc., perusahaan asal Jepang penyedia solusi AI Voice Analytics, MiiTel, resmi menunjuk Hargunadi…

10 jam ago

Menelusuri Tambang Pasir Darat Ilegal dan Cut and Fill di Batam (1)

BATAM - Penambangan pasir darat ilegal dan Cut and Fill(penggalian dan penimbunan untuk meratakan  permukaan…

10 jam ago

Tragedi KM Putri Sakinah: Gerak Cepat Polda NTT, Penanganan Tuntas dan Transparan

Kupang, NTT, 14 Januari 2026 – Tragedi tenggelamnya kapal wisata semi-phinisi KM Putri Sakinah di perairan…

18 jam ago

KA Pandanwangi Tembus 1,15 Juta Penumpang di 2025, Andalan Mobilitas Wisata Tapal Kuda

Jember, Januari 2026 – Kinerja layanan KA Pandanwangi relasi Jember – Ketapang PP terus menunjukkan…

23 jam ago

Ini Tanggapan Bittime Terkait Dampak Inflasi Amerika Serikat dan Kebijakan Tarif Trump Pekan Ini

Jakarta, 13 Januari 2026 - Pasar aset kripto saat ini sedang berada dalam fase konsolidasi yang…

24 jam ago

This website uses cookies.