Categories: IPTEK

Layanan Sosial Instagram Down Jadi Trending Topik Dunia

JAKARTA – Layanan sosial media Instagram dilaporkan tumbang, seperti biasa Twitter menjadi pelarian media sosial berbasis foto dan video itu untuk berkeluh kesah. Dan dalam waktu singkat tagar #instagramdown melesat menjadi trending topic di Indonesia dan dunia.

Dilansir dari detikINET, pada Kamis malam (28/11/2019), area yang mengalami masalah cukup luas. Selain Indonesia, ada Singapura, Malaysia, Jepang, beberapa negara di Eropa dan Afrika, serta Amerika mengalami hal serupa.

Sementara di Twitter sendiri, laporan #instagramdown mulai ramai dilaporkan sejak pukul 21.00 WIB. Ada yang mengaku tidak bisa memposting foto di feed Instagram ataupun di Stories.

Berikut sejumlah kicauan kocak pengguna twitter menanggapi #Instagramdown

 

Apakah kalian juga mengalami kesulitan menggunakan Instagram saat ini ? Tuliskan di kolom komentar ya….

 

 

 

Sumber : detikcom

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

BINUS @Bekasi Bukan Sekadar Kampus, Tapi Solusi Masa Depan SDM Indonesia

Indonesia tengah menghadapi tekanan ekonomi yang kompleks dan multidimensi. Ketidakstabilan global yang dipicu oleh ketegangan…

1 hari ago

Solo Terintegrasi, Stasiun dan Terminal Terhubung, Efisienkan Perjalanan Masyarakat Pada Saat Lebaran

PT Kereta Api Indonesia (Persero) terus berkomitmen untuk meningkatkan pelayanan dan kemudahan bagi para pelanggan,…

2 hari ago

MAXY Academy Buka Sesi Konsultasi Gratis untuk Bantu Anak Muda Temukan Jalur Karier Digital

Jakarta, Kompas – Di tengah meningkatnya minat generasi muda untuk berkarier di dunia digital, masih…

3 hari ago

KA Bandara di Yogyakarta Catat Ketepatan Waktu 99,8% Selama Masa Angkutan Lebaran 2025

Yogyakarta — KA Bandara area Yogyakarta mencatat ketepatan waktu keberangkatan (on-time performance/OTP) yang sangat tinggi…

3 hari ago

Bitcoin Stabil di $84.000, Sentimen Pasar Masih Dibatasi Kekhawatiran Perang Dagang

Harga Bitcoin tercatat stabil pada level $84.447 pada Senin pagi (14/4), di tengah sentimen pasar…

3 hari ago

Mahasiswa Fashion Program BINUS UNIVERSITY Lakukan Immersion Trip ke Pekalongan: Mendalami Budaya, Menghidupkan Warisan dalam Karya

Dalam era globalisasi dan perkembangan industri fashion yang semakin dinamis, kebutuhan akan desainer yang tidak…

3 hari ago

This website uses cookies.