Categories: Lingga

Media FC dan Silingga FC Masuk Final Piala Bupati Lingga 2023

LINGGA – Media FC lolos ke final turnamen sepak bola piala Bupati Lingga tahun 2023. Kemenangan tersebut didapat oleh Media FC usai menumbangkan tim dari Penuba dengan sekor 2-0 pada pertandingan 2×30 menit.

Selain Tim Media FC, Tim Silingga FC juga masuk final setelah menang melawan Persibar FC dengan adu pinalti.

Dimana gol tercipta pada babak pertama oleh tim dari Media FC dengan tendangan jarak jauh oleh pemain nomor 98 Beni. Pada pertandingan kedua ganjaran kartu merah pun di dapatkan oleh salah satu pemain dari tim Penuba.

Sehingga peluang gol dimanfaatkan tim dari media FC untuk menambah gol pada babak kedua. Dan gol kedua pin tercipta oleh pemain media FC bernomor punggung 99 Gunalio.

Pelatih Tim Media FC Mardian mengucapk syukur atas torehan hasil dari pada timnya yang berhasil melaju ke babak final piala Bupati Lingga tersebut.

“Meski kami tim baru, namun capaian ini membuat kami merasa bersyukur bersama tim karena bisa melaju ke babak final,” kata Mardian, Sabtu (11/11/2023)

Mardian berharap kepada para pemainnya agar tetap jaga kondisi, karena tinggal satu pertandingan lagi yang akan dihadapi pada partai final piala Bupati Lingga tahun 2023 ini.

“Kita harapkan kepada para pemain jangan cepat berpuas diri, karena masih ada satu pertandingan lagi di partai final nantinya,” harapnya

Sementara itu, Manager Tim Media FC Ruslan berharap kepada para pemainnya tetap konsisten dalam bermain.

“Ciptakan permainan yang indah saat di lapangan, dan jangan menganggap entang lawan, karena semua lawan itu sama kuatnya. Dan alhamdulillah tim kami berhasil melaju kebabak final,” ucapnya penuh haru.

Dimana tim Media FC saat ini tengah menunggu lawannya di partai Final antara Persibar. A dan Silingga yang saat ini tengah berlaga./Ruslan

Redaksi - SWARAKEPRI

View Comments

Recent Posts

PT Bambang Djaja Memperkenalkan Trafo Kering sebagai Solusi Efisien untuk Kebutuhan Listrik

PT Bambang Djaja, pabrik trafo terkemuka di Indonesia, dengan bangga memperkenalkan trafo kering sebagai solusi…

15 jam ago

Simbol Keberkahan dan Tradisi Ribuan Lampion Hiasi Dabo Singkep Sambut Imlek 2025

LINGGA – Menyambut Tahun Baru Imlek 2025 yang jatuh pada 29 Januari mendatang, suasana malam…

1 hari ago

Andrea Wiwandhana Sampaikan Belasungkawa untuk Korban Kebakaran di Glodok dan Los Angeles

Pendiri CLAV Digital, Andrea Wiwandhana, menyampaikan belasungkawa yang mendalam kepada para korban kebakaran yang baru-baru ini…

1 hari ago

Babak Baru Swarga Suites Bali Berawa Memulai Tahun 2025 dengan Proyek Perluasan

Swarga Suites Bali Besrawa resmi memulai tahap awal proyek perluasannya melalui upacara groundbreaking yang menjadi…

1 hari ago

Pelantikan Trump Bisa Jadi Pendorong Harga Bitcoin ke Titik Tertinggi Baru

Jakarta, 16 Januari 2025 - Bitcoin kembali menarik perhatian dunia setelah berhasil menembus angka psikologis…

1 hari ago

Casa Domaine Siapkan 2 Show Unit Baru – Full Furnished Premium Luxury dan 40 Unit Full Furnished, Siap untuk Disewakan Pada Awal Tahun 2025

Casa Domaine akan menghadirkan 2 Show Unit Premium Luxury pada awal Tahun 2025 ini. Kedua…

1 hari ago

This website uses cookies.