Categories: BISNIS

Mouser Electronics Lakukan Peletakan Batu Pertama untuk Proyek Perluasan Pusat Distribusi Globalnya

SHANGHAI – Mouser Electronics, Inc., distributor New Product Introduction (NPI) terkemuka di industri yang menawarkan semikonduktor dan komponen elektronik™ terlengkap, memperluas kantor pusat dan pusat distribusi globalnya secara besar-besaran.

Perluasan ini bertujuan untuk memenuhi pesatnya kebutuhan bisnis menuju dekade berikutnya. Maka, Mouser baru saja melakukan peletakan batu pertama di lahan seluas 416.000 kaki persegi dan gedung setinggi tiga lantai untuk proyek perluasan pusat distribusinya di Dallas-Fort Worth, Texas.

“Dengan gudang yang lebih luas dan investasi berkelanjutan dalam otomatisasi serta SDM, Mouser bersiap menghadapi masa depan sekaligus menjamin layanan pelanggan terbaik pada saat ini,” ujar Pete Shopp, Senior Vice President, Business Operations, Mouser Electronics.

“Perangkat dan sistem yang akan digunakan menjadi cara kami untuk mempercepat aspek time to market pelanggan.”

(PRNewsfoto/Mouser Electronics)

Setelah selesai dibangun, kantor pusat dan pusat distribusi global Mouser yang masif dengan lahan seluas 78 hektar ini, akan mencakup area seluas 1,5 juta kaki persegi.

Fasilitas ini akan menampung inventori Mouser yang mencakup satu juta SKU untuk produk dan teknologi yang dibuat lebih dari 1.200 produsen komponen elektronik. Gedung baru tersebut akan memiliki tata letak lantai triple-mezzanine, otomatisasi mutakhir, serta konektor skybridge menuju gedung pusat distribusi yang telah tersedia.

Secara keseluruhan, fasilitas baru tersebut akan memperkuat posisi Mouser sebagai pemain e-commerce yang memiliki departemen receiving, order pulling, dan pengiriman barang yang paling mutakhir.

Gambaran lengkap tentang cara Mouser memadukan logistik pergudangan terbaik, otomatisasi unggulan, dan kekuatan SDM tersedia di https://www.mouser.com/video/?play=6304627371001.

Page: 1 2

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Lebih dari Sekadar Jual-Beli Alat Tulis, Tokojadi Buka Ruang Promosi Gratis Bagi Pelanggan

Melanjutkan semangat tahun akselerasi yang didasari nilai integritas, Tokojadi kembali meluncurkan inisiatif baru yang berfokus…

3 jam ago

RevComm Tunjuk Hargunadi Soemantri sebagai Country Manager Indonesia

Jakarta, 14 Januari 2026 — RevComm Inc., perusahaan asal Jepang penyedia solusi AI Voice Analytics, MiiTel, resmi menunjuk Hargunadi…

5 jam ago

Menelusuri Tambang Pasir Darat Ilegal dan Cut and Fill di Batam (1)

BATAM - Penambangan pasir darat ilegal dan Cut and Fill(penggalian dan penimbunan untuk meratakan  permukaan…

5 jam ago

Tragedi KM Putri Sakinah: Gerak Cepat Polda NTT, Penanganan Tuntas dan Transparan

Kupang, NTT, 14 Januari 2026 – Tragedi tenggelamnya kapal wisata semi-phinisi KM Putri Sakinah di perairan…

13 jam ago

KA Pandanwangi Tembus 1,15 Juta Penumpang di 2025, Andalan Mobilitas Wisata Tapal Kuda

Jember, Januari 2026 – Kinerja layanan KA Pandanwangi relasi Jember – Ketapang PP terus menunjukkan…

17 jam ago

Ini Tanggapan Bittime Terkait Dampak Inflasi Amerika Serikat dan Kebijakan Tarif Trump Pekan Ini

Jakarta, 13 Januari 2026 - Pasar aset kripto saat ini sedang berada dalam fase konsolidasi yang…

19 jam ago

This website uses cookies.