Categories: BATAM

Pollux Habibie Klaim Telah Penuhi Tuntutan Korban Tembok Ambruk

BATAM – Menajemen Pollux Habibie akui telah penuhi tuntutan warga perumahan Citra Batam soal ganti rugi atas ambruknya tembok pembatas beberapa waktu lalu.

“Sudah direalisasi itu bang,” ujar Manager Marketing Komunikasi Pollux Habibie, Riri kepada swarakepri.com, Kamis (27/2/2020) siang.

Realisasi ganti rugi ini menurut Riri telah sesuai dengan tuntutan warga yang disampaikan saat rapat dengar pendapat (RDP) di Komisi III DPRD Kota Batam kemarin.

Kendati begitu, Riri enggan memerinci apa saja tuntutan warga yang telah direalisasikan bagi warga korban tembok pembatas yang ambruk tersebut.

Ia mengatakan bahwa rincian realisasi ganti rugi akan disampaikan langsung oleh Direktur Pollux Habibie saat agenda pertemuan di Komisi I DPRD Kota Batam mendatang.

“Untuk statement, besok akan disampaikan Direktur langsung di RDP dengan Komisi I DPRD Kota Batam,” jawabnya singkat.

Shafix

Sholihul Abidin - SWARAKEPRI

Recent Posts

PT Dua Samudera Perkasa Sukses Selenggarakan Diklat Mooring Unmooring dengan Port Academy

PT Dua Samudera Perkasa dengan bangga menggelar Diklat Mooring Unmooring bersertifikasi BNSP bekerja sama dengan…

2 jam ago

Maxy Academy Hadirkan Pelatihan “Digital Marketing 101” untuk Persiapkan Ahli Pemasaran Digital Masa Depan

Maxy Academy mengumumkan pelatihan terbaru bertajuk "Digital Marketing 101: Sosial Media Marketing (Daring)", yang dirancang…

3 jam ago

Halo Robotics Sukses Gelar Drone Talks @ The Mulia, Dorong Inovasi Keamanan dengan Otomasi & AI

Halo Robotics dengan bangga mengumumkan kesuksesan acara Drone Talks @ The Mulia yang diselenggarakan pada…

8 jam ago

Jelang Keputusan The Fed: Bitcoin Melonjak Hampir USD $60.000 Lagi

Harga Bitcoin kembali mengalami koreksi dan turun di bawah USD $60 ribu, menjelang keputusan suku bunga…

9 jam ago

BARDI Smart Home: Dari Garasi ke 4 Juta Pengguna – Apa Rahasianya?

Ketika banyak perusahaan lokal berjuang untuk bertahan hidup di tengah krisis pandemi, BARDI Smart Home…

10 jam ago

Elnusa Petrofin Kembali Gelar Program CSR ASIAP untuk Kurangi Sampah Laut di Desa Serangan, Bali

BALI - Permasalahan lingkungan akibat sampah plastik masih menjadi tantangan serius bagi kelestarian ekosistem laut…

16 jam ago

This website uses cookies.