Categories: Lingga

Polres dan Dinkes Lingga Cek Sejumlah Apotek di Singkep

Sementara itu, Kabid Pelayanan dan Sumber Daya Kesehatan Dinkes Lingga Hendri Safitri menambahkan, bahwa berdasarkan himbauan Kemenkes pihak apotek di Singkep telah menjalankan.

“Alhamdulillah dari 5 apotek yang kita datangi semuanya telah menjalani imbauan dari Kementerian Kesehatan untuk tidak menjual obat sirup yang dilarang sementara,” ujarnya

Berdasarkan hasil sidak dilapangan masih ditemukan beberapa obat yang di larang penjualannya di apotek seperti obat jenis Termorex situs 30-60 ml, unibebi sirup 60 ml, unibebi demam drop 15 ml.

“Jadi dari beberapa apotek yang ada di Singkep tidak menjual obat-obat yang dilarang oleh Kementerian kesehatan,” tuturnya./Ruslan

Page: 1 2

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Inovasi Pengembangan Infrastruktur, BP Batam Dianugerahi Awarding tvOne

BATAM - Badan Pengusahaan Batam (BP Batam) mendapatkan Penghargaan Inovasi Pengembangan Infrastruktur dalam Malam Penganugerahan…

11 jam ago

BRI-MI Raih Penghargaan sebagai The Most Popular Brand of the Year 2024

BRI Manajemen Investasi (BRI-MI) kembali menorehkan prestasi. Kali ini, BRI-MI diganjar penghargaan yang diberikan oleh…

14 jam ago

BP Batam – Kemenhub Gelar Sosialisasi Penyusunan SKP

BATAM - Badan Pengusahaan Batam (BP Batam) melalui Biro Sumber Daya Manusia (SDM) bersama Kementerian…

1 hari ago

BP Batam Evaluasi Kinerja dan Target Capaian Penerimaan, Pendapatan dan Belanja Badan Usaha Tahun 2024

BATAM - Direktorat Peningkatan Kinerja dan Manajemen Risiko BP Batam mengadakan rapat kerja Rencana Strategis…

1 hari ago

BEI, Catat Perusahaan Baru Terbanyak di ASEAN

Jakarta - Sebagai tempat berlangsungnya transaksi perdagangan efek di pasar modal, Bursa Efek Indonesia (BEI)…

1 hari ago

BP Batam Dukung Sinergi Pengelolaan dan Penataan Kewenangan Kepelabuhanan di KPBPB Batam

BATAM - Batam, 19 September 2024 – Dalam rangka mendukung pelaksanaan monitoring dan evaluasi kebijakan…

1 hari ago

This website uses cookies.