Categories: BISNIS

Rangkaian Kemilau HUT ke-33 Tahun, FIFGROUP Ajak Jurnalis Berkarya Lewat Media Competition 2022

Chief of Corporate Communication and Corporate Social Responsibility FIFGROUP, Yulian Warman berharap melalui kompetisi yang terbuka untuk seluruh
jurnalis media cetak dan online ini, akan semakin memperkuat kebersamaan dalam suatu kretivitas yang telah terjalin dengan baik selama ini dengan rekan jurnalis di Indonesia.

Dalam kompetisi ini, terbagi menjadi 2 kategori yaitu media cetak dan online. Jurnalis yang ikut serta berpartisipasi, memiliki kesempatan untuk memenangkan hadiah menarik sebagai berikut :

Kategori Media Cetak:
Juara 1 : Rp 8.000.000,-
Juara 2 : Rp 5.000.000,-
Juara 3 : Rp 2.500.000,-

Kategori Media Online:
Juara 1 : Rp 8.000.000,-
Juara 2 : Rp 5.000.000,-
Juara 3 : Rp 2.500.000,-

Mekanisme lengkap untuk mengikuti FIFGROUP National Media Competition 2022 ini adalah sebagai berikut:

1. Tema kompetisi adalah “Kemilau 33 Tahun, Memberikan Kehidupan yang Lebih
Baik Untuk Masyarakat Indonesia”

2. Terbuka untuk jurnalis media cetak dan online

3. Submit softcopy atau kliping artikel/karya tulis di link
https://bit.ly/FIFGROUPMediaCompetition2022

4. Satu peserta boleh mengirimkan lebih dari 1 (satu) karya tulis

5. Keputusan juri bersifat independen, profesional, dan tidak dapat diganggu gugat

6. Artikel/karya tulis harus orisinil, tidak melanggar hukum, tidak melanggar hak cipta, tidak mengandung SARA, dan tidak ada unsur pornografi, serta belum pernah diikutsertakan dalam lomba/kompetisi lain.

Bagi jurnalis yang ingin ikut serta berpartisipasi dalam FIFGROUP National Media Competition 2022 melalui link https://bit.ly/FIFGROUPMediaCompetition2022./CCD/RD

Page: 1 2

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Selama Angkutan Nataru 2025/2026, KAI Daop 2 Bandung Amankan 273 Barang Tertinggal Pelanggan

Bandung – PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 2 Bandung mencatat keberhasilan dalam menjaga…

2 hari ago

Kolaborasi Dosen dan Mahasiswa BINUS Cyber Security Sukses di Black Hat Europe 2025

Tahun 2025 menjadi titik penting dalam perjalanan Program Cyber Security BINUS University di ranah keamanan…

2 hari ago

Pensiun Dini di Usia Berapa dan Bagaimana Persiapannya?

Pensiun dini sering terdengar seperti mimpi besar. Bayangannya hidup lebih santai, waktu lebih fleksibel, dan…

2 hari ago

Drone Angkut DJI FlyCart 100 Dukung Pengiriman Barang Tanpa Mendarat

DJI FlyCart 100 dirancang untuk mendukung pengiriman logistik udara tanpa pendaratan di lingkungan dengan keterbatasan…

2 hari ago

Sambil Menunggu Usaha Untung, Bertahan Hidup Tetap Perlu Strategi

Memulai usaha selalu diawali dengan harapan. Produk sudah siap, konsep sudah dipikirkan, dan semangat masih…

2 hari ago

Hujan di Wilayah Jakarta, KAI Imbau Pelanggan Datang Lebih Awal dan Gunakan Face Recognition

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 1 Jakarta mengimbau para pelanggan kereta api untuk…

2 hari ago

This website uses cookies.