Categories: OLAHRAGA

Singkirkan Pasangan Korsel, Liliyana/Tantowi Tatap Final China Open 2016

JAKARTA – Juara Olimpiade, Liliyana Natsir/Tontowi Ahmad menunjukkan mereka masih harus diperhitungkan dengan lolos ke babak final turnamen China Open Superseries Premier, Sabtu (19/11/2016).

Dalam pertandingan semifinal, Owi/Butet harus bertarung susah payah untuk menyingkirkan ganda Korea, Choi Solgyu/Chae Yoo Jung sebelum menang dua gim 21-17, 25-23.

Sebelum pertandingan, pasngan Indonesia yang diunggulkan di tempat kedua ini memang telah mempersiapkan pertandingan yang ketwat dan menguras tenaga.

“Melawan pemain Korea kita harus fokus dan siap bermain capek,” kata Liliyana.

Lolos ke babak final, Owi/Butet akan menunggu semifinal lainnya antara unggulan pertama dari Korea, Ko Sung Hyun/Kim Ha Na yang tengah berhadapan dengan satu-satunya harapan tuan rumah China, Zhang Nan/Li Yinhui.

KOMPAS

Roni Rumahorbo

Recent Posts

COP30: MIND ID Tekankan Transformasi Nikel Hijau untuk Perkuat Posisi Indonesia dalam Mineral Kritis Dunia ‎

Dalam perhelatan Konferensi Perubahan Iklim Dunia COP30, MIND ID Group menegaskan bahwa masa depan industri…

4 jam ago

KAI Daop 1 Jakarta: Komite TJSL Salurkan Bantuan Program Bina Lingkungan Senilai Rp 220 Juta

Komite Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) PT KAI Daop 1 Jakarta kembali menyalurkan bantuan…

4 jam ago

Ada Aturan Baru Bawa Power Bank di Kereta Api, Ini Ketentuannya

PT Kereta Api Indonesia (Persero) mulai menerapkan aturan baru bagi pelanggan yang membawa power bank…

4 jam ago

694 Kontainer Limbah Elektronik Banjiri Batam, Ini Penjelasan Lengkap Dirlalin BP Batam

BATAM – Sebanyak 694 berisi limbah elektronik(e-waste) dari Amerika Serikat sudah masuk di Pelabuhan Batu…

6 jam ago

Tips Percaya Diri Saat jadi Content Creator bersama Priska Sahanaya dan Beauty Class Fanbo

Tanggal 12 September 2025, SMA & SMK Yapenda menggelar acara “Storytelling Techniques to Make Your…

6 jam ago

KAI Tetapkan Kesiapan Penuh untuk Angkutan Natal dan Tahun Baru 2025/2026

PT Kereta Api Indonesia (Persero) menetapkan kesiapan penuh menghadapi Masa Angkutan Natal 2025 dan Tahun…

7 jam ago

This website uses cookies.