Categories: Lingga

Siswa SMA di Lingga Ikuti USBK

LINGGA – Mulai tanggal 13-22 April 2022, SMA di Kabupaten Lingga akan melakukan ujian sekolah berbasis komputer atau USBK.

Selain menggunakan perangkat komputer USBK ini juga menggunakan tablet yang sudah disiapkan oleh pihak sekolah.

Salah satu sekolah yang melakukan USBK adalah SMA Negeri 1 Singkep, Kabupaten Lingga.

Sebanyak 173 siswa kelas 12 yang mengikuti dan dibagi menjadi 8 ruangan. Dimana para siswa tersebut sangat serius mengerjakan soal ujian melalui tablet dan komputer tersebut.

Kepala SMA Negeri 1 Singkep Ravion Hendri mengatakan bahwa segala peralatan baik tablet maupun wifi, dipersiapkan semuanya.

“Hal tersebut memudahkan siswa dalam mengerjakan soal ujian secara online. Dan USBK dimulai hari ini,” kata Ravion, Rabu (13/4/2022).

Dijelaskan Ravion bahwa pelaksanaan ujian tersebut berlangsung 10 hari dan diawai oleh para guru di SMA Negeri 1 Singkep.

“Untuk pengawasnya guru-guru dari SMA Negeri 1 Singkep,” ujarnya.

Pelaksanaan USBK dilaksanakan ditengah pandemi Covid-19. Namun penerapan protokol kesehatan Covid-19 secara ketat tetap di berlakukan agar siswa bisa dengan nyaman melaksanakan USBK./Ruslan

Redaksi

Recent Posts

Tragedi KM Putri Sakinah: Gerak Cepat Polda NTT, Penanganan Tuntas dan Transparan

Kupang, NTT, 14 Januari 2026 – Tragedi tenggelamnya kapal wisata semi-phinisi KM Putri Sakinah di perairan…

7 jam ago

KA Pandanwangi Tembus 1,15 Juta Penumpang di 2025, Andalan Mobilitas Wisata Tapal Kuda

Jember, Januari 2026 – Kinerja layanan KA Pandanwangi relasi Jember – Ketapang PP terus menunjukkan…

12 jam ago

Ini Tanggapan Bittime Terkait Dampak Inflasi Amerika Serikat dan Kebijakan Tarif Trump Pekan Ini

Jakarta, 13 Januari 2026 - Pasar aset kripto saat ini sedang berada dalam fase konsolidasi yang…

13 jam ago

Antisipasi Libur Isra Miraj 15–18 Januari, KAI Daop 1 Jakarta Sediakan 158 Ribu Tempat Duduk

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 1 Jakarta mengantisipasi peningkatan mobilitas masyarakat pada libur…

20 jam ago

Optimasi Hilirisasi Bauksit Nasional, Ciptakan Nilai Tambah Hingga US$3,8 triliun

JAKARTA – Langkah Indonesia untuk meningkatkan nilai tambah dari sumber daya alam mineral bauksit, menjadi…

22 jam ago

Topremit Kembali Raih Award “Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025” dari BI

Topremit kembali menyabet penghargaan bergengsi dari Bank Indonesia sebagai ‘Penyedia Jasa Transfer Terbaik 2025’. Melalui acara…

1 hari ago

This website uses cookies.