Categories: BISNIS

Sociolla Makeupverse Hadirkan 3 Tampilan Makeup Terkini

Beragam program pun turut mendukung dan menyemarakkan Sociolla Makeupverse, salah satunya adalah Sociolla Hybrid Makeup Masterclass yang akan berlangsung tiap hari Sabtu dan Minggu, yaitu tanggal 6, 13, 20,21,27,28 Agustus 2022.

Kelas kecantikan ini akan diadakan secara hybrid melalui SOCO Live dan kelas offline di Sociolla Store Lippo Mall Puri, Lippo Mall Kemang dan Summarecon Mall Serpong dimana para beauty enthusiast akan mendapatkan ilmu dan belajar bagaimana merias wajah sehari-hari (Daily Verse), acara acara special (Party Verse) dan secara kreatif berekspresi dengan warna warni riasan yang berani (Extra Verse).

Serangkaian acara kelas kecantikan ini akan dipandu oleh MUA sebagai ahli rias. Di akhir sesi, peserta kelas kecantikan akan berkesempatan untuk mengikuti Shopping Race dimana 3 pemenang beruntung akan dipersilahkan untuk belanja produk kecantikan apapun senilai Rp 500.000 hanya dalam waktu 3 menit.
Selain itu, 3 pemenang beruntung juga akan dipilih dari peserta online dimana mereka juga berkesempatan mendapatkan voucher khusus untuk semakin melengkapi keseruan kreasi makeup mereka. Informasi lebih lengkap bisa dilihat melalui akun instagram @sociolla.

Kampanye Sociolla Makeupverse ini diluncurkan untuk memberikan pengalaman berbelanja cantik yang menyenangkan dengan tren makeup dan rekomendasi produk terbaik.

Para beauty enthusiast juga dapat menemukan berbagai kebutuhan kecantikan dan riasan wajah lewat produk-produk favorit yang sedang trending khusus di bulan Agustus. Tawarkan produk yang terjamin keasliannya dan segudang promo plus diskon menarik, Sociolla selalu menjadi tempat para beauty enthusiast untuk berbelanja./SBI

Page: 1 2 3

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

AFJ Gelar Festival Mini Suarakan Kesejahteraan Ayam Petelur

YOGYAKARTA - Animal Friends Jogja (AFJ) kembali menghadirkan AFJ F.A.I.R #2 (Farmed Animals Initiative Response)…

1 hari ago

NextHub Global Summit 2024: Kolaborasi Kemenkominfo dan Nexticorn Foundation Dorong Ekosistem Startup Nasional

Kementerian Kominfo dan Nexticorn Foundation akan menyelenggarakan NextHub Global Summit 2024 di Bali, 23-25 September,…

1 hari ago

Direktur PT Inti Hosmed jadi Tersangka Kasus Penipuan Rp9,6 Miliar

SLEMAN - Kepolisian Resor Kota(Polresta) Sleman, Yogyakarta menetapkan Direktur PT Inti Hosmed selaku pengembang kawasan…

1 hari ago

Myaku-Myaku Maskot Resmi World Expo 2025 Osaka Tampil Perdana di Jakarta

Myaku-Myaku, maskot resmi World Expo 2025 Osaka, memulai debutnya di Indonesia dalam acara Jak-Japan Matsuri…

1 hari ago

Menepis Orang Dalam Menggunakan Teknologi AI

Praktik 'orang dalam' dalam rekrutmen masih menjadi masalah? Jangan khawatir! Talentsprintz hadir sebagai solusi inovatif…

1 hari ago

Port Academy Bantu Anda Mengelola Barang Berbahaya di Pelabuhan dengan Sertifikasi IMDG Code

Port Academy menawarkan solusi komprehensif bagi tenaga kerja di pelabuhan yang ingin meningkatkan keterampilan dalam…

1 hari ago

This website uses cookies.